Iklan

Pertanyaan

Berdasarkanfungsinya, zat makanan dapat dikelompokkan menjadi berikut, yaitu ....

Berdasarkan fungsinya, zat makanan dapat dikelompokkan menjadi berikut, yaitu ....

  1. Karbohidrat, lemak, dan protein 

  2. Zat pembangun, zat pengatur, dan zat pelindung 

  3. Zat mikro dan zat mikro 

  4. Zat penghasil energi, pembangun, dan pengatur

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

49

:

41

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined

Pembahasan

Pembahasan
lock

Berdasarkan fungsinya zat makanan dikelompokkan menjadi 3 yaitu zat penghasil energi, yaitu padia-padian dan umbi-umbian, serta tepung-tepungan seperti beras, jagung, ubi, kentang, sagu, roti, dan makanan yang mengandung sumber zat energi menunjang aktivitas sehari-hari zat pengatur, yaitu sayuran dan buah-buahan. Zat pengatur mengandung berbagai vitamin dan mineral yang beperan untuk melancarkan bekerjanya fungsi organ zat pembangun, yaitu kacang-kacangan, makanan hewani dan olahannya. Sumbernya berasal dari hewan juga dari tumbuhan (nabati) Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Berdasarkan fungsinya zat makanan dikelompokkan menjadi 3 yaitu

  1. zat penghasil energi, yaitu padia-padian dan umbi-umbian, serta tepung-tepungan seperti beras, jagung, ubi, kentang, sagu, roti, dan makanan yang mengandung sumber zat energi menunjang aktivitas sehari-hari
  2. zat pengatur, yaitu sayuran dan buah-buahan. Zat pengatur mengandung berbagai vitamin dan mineral yang beperan untuk melancarkan bekerjanya fungsi organ
  3. zat pembangun, yaitu kacang-kacangan, makanan hewani dan olahannya. Sumbernya berasal dari hewan juga dari tumbuhan (nabati)

 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Nadhira safitri

Pembahasan terpotong Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa kelebihan dari makronutrien ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia