Iklan

Pertanyaan

Berbagai sumber energi baru dan terbarukan di Indonesia sangat potensial untuk dikembangkan. Tujuan pengembangan sumber energi tersebut adalah...

Berbagai sumber energi baru dan terbarukan di Indonesia sangat potensial untuk dikembangkan. Tujuan pengembangan sumber energi tersebut adalah...

  1. memperbesar jumlah konsumsi energi penduduk

  2. mendapatkan keuntungan bagi para pengusaha

  3. meningkatkan pendapatan nasional sebesar-besarnya

  4. mengurangi ketergantungan terhadap bahan bakar fosil

  5. menambah nilai jual energi untuk penggunaan sektor industri

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

53

:

22

Klaim

Iklan

F. Seftiani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Indonesia memiliki banyak sumber energi baru dan terbarukan yang sangat potesial untuk dikembangkan. Salah satu tujuan pengembangan sumber energi baru dan terbarukan adalah untuk mengurangi tingkat ketergantungan terhadap bahan bakar fosil, di mana bahan bakar fosil bersifat tidak dapat diperbaharui dan juga menghasilkan polusi yang besar bagi lingkungan. Jawaban yang tepat adalah 4.

Indonesia memiliki banyak sumber energi baru dan terbarukan yang sangat potesial untuk dikembangkan. Salah satu tujuan pengembangan sumber energi baru dan terbarukan adalah untuk mengurangi tingkat ketergantungan terhadap bahan bakar fosil, di mana bahan bakar fosil bersifat tidak dapat diperbaharui dan juga menghasilkan polusi yang besar bagi lingkungan. Jawaban yang tepat adalah 4.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

27

Rahmi Zahara

Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu dampak positif penerapan energi baru dan terbarukan adalah ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia