Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berapakah volume air per menit yang keluar dari tangki melalui sebuah lubang berdiameter 1,5 cm yang berada sejauh 1 meter dari permukaan air?

Berapakah volume air per menit yang keluar dari tangki melalui sebuah lubang berdiameter 1,5 cm yang berada sejauh 1 meter dari permukaan air?

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

volume air per menit yaitu 0,045 m 3 /menit.

volume air per menit yaitu 0,045 m3/menit.

Iklan

Pembahasan

Diketahui Ditanyakan Volume air per menit ( Q ) Jawab Volume air per satuan waktu atau disebut juga debit ( Q ) dihitung menggunakan rumus debit berikut: Keterangan: Q = debit (m 3 /s) A = luas penampang (m 2 ) v = kecepatan aliran air (m/s) Untuk dapat menghitung debit, kita memerlukan luas penampang tangki dan kecepatan aliran air. Luas penampang lubang dianggap lingkaran Jadi, luas penampang tangki adalah 1,7 x 10 -4 m 2 . Kecepatan aliran air menggunakan persamaan GLBB dengan percepatan yang dialami adalah percepatan gravitasi Jadi, kecepatan aliran air adalah . Sehingga, volume air per menitnya adalah: Dengan demikian, volume air per menit yaitu 0,045 m 3 /menit.

Diketahui
d equals 1 comma 5 space cm equals 1 comma 5 cross times 10 to the power of negative 2 end exponent space straight m h equals 1 space straight m 

Ditanyakan
Volume air per menit (Q)

Jawab
Volume air per satuan waktu atau disebut juga debit (Q)
dihitung menggunakan rumus debit berikut:

Q equals A cross times v 

Keterangan:
Q = debit (m3/s)
A = luas penampang (m2)
v = kecepatan aliran air (m/s)

Untuk dapat menghitung debit, kita memerlukan luas penampang tangki dan kecepatan aliran air. 

Luas penampang lubang dianggap lingkaran
A equals 1 fourth pi d squared A equals 1 fourth open parentheses 3 comma 14 close parentheses open parentheses 1 comma 5 cross times 10 to the power of negative 2 end exponent close parentheses squared A equals 1 comma 7 cross times 10 to the power of negative 4 end exponent space straight m squared   

Jadi, luas penampang tangki adalah 1,7 x 10-4 m2.

Kecepatan aliran air menggunakan persamaan GLBB dengan percepatan yang dialami adalah percepatan gravitasi

begin mathsize 14px style v equals square root of 2 g h end root v equals square root of 2 open parentheses 10 close parentheses open parentheses 1 close parentheses end root v equals 2 square root of 5 space text m/s end text end style 

Jadi, kecepatan aliran air adalah 2 square root of 5 space straight m divided by straight s.

Sehingga, volume air per menitnya adalah:

Q equals A cross times v Q equals open parentheses 1 comma 7 cross times 10 to the power of negative 4 end exponent close parentheses open parentheses 2 square root of 5 close parentheses Q equals 7 comma 6 cross times 10 to the power of negative 4 end exponent space straight m cubed divided by straight s Q equals 0 comma 045 space straight m cubed divided by menit    

Dengan demikian, volume air per menit yaitu 0,045 m3/menit.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

42

Fita Saleh

verifikasi mulu malessss

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Air mengalir dengan kelajuan 2,5 m/s melalui pipa penyemprot yang memiliki radius dalam 7 mm.Berapakah radius mulut pipa agar air menyemprot keluar dengan kelajuan 10 m/s?

11

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia