Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bentuk perlawanan yang dilakukan oleh Sultan Ageng Tirtayasa terhadap VOC adalah….

Bentuk perlawanan yang dilakukan oleh Sultan Ageng Tirtayasa terhadap VOC adalah….

  1. melakukan gerilya besar-besaran

  2. memblokade perdagangan VOC

  3. melengserkan Sultan Haji dari tahta kerajaan

  4. menenggelamkan kapal-kapal dagang VOC

     

  5. melarang pedagang-pedagang VOC untuk berdagang di Banten

Iklan

A. NIZAR

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

lah, pada akhir tahun 1657 VOC mengajukan penawaran gencatan senjata kepada Banten.

lah, pada akhir tahun 1657 VOC mengajukan penawaran gencatan senjata kepada Banten.

Iklan

Pembahasan

Perlawanan Sultan Ageng terhadap VOC dimulai pada tahun 1656. Saat itu, Sultan Ageng memerintahkan pasukan Banten untuk melakukan gerilya besar-besaran dengan melakukan perusakan terhadap kebun-kebun tebu VOC, menyergap serdadu patroli VOC, dan membakar markas patroli VOC. Dengan taktik gerilya ini, VOC menjadi kewalahan dalam menghadapi perlawanan dari Kesultanan Banten. Karena itulah, pada akhir tahun 1657 VOC mengajukan penawaran gencatan senjata kepada Banten.

Perlawanan Sultan Ageng terhadap VOC dimulai pada tahun 1656.  Saat itu, Sultan Ageng memerintahkan pasukan Banten untuk melakukan gerilya besar-besaran dengan melakukan perusakan terhadap kebun-kebun tebu VOC, menyergap serdadu patroli VOC, dan membakar markas patroli VOC. Dengan taktik gerilya ini, VOC menjadi kewalahan dalam menghadapi perlawanan dari Kesultanan Banten. Karena itulah, pada akhir tahun 1657 VOC mengajukan penawaran gencatan senjata kepada Banten.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

26

Nasi Goreng27

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Respon Sultan Ageng Tirtayasa terhadap tindakan VOC adalah….

2

3.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia