Iklan

Pertanyaan

Bentuk keberhasilan mitigasi bencana letusan Gunung Kelud dalam meminimalkan kerugian jiwa raga dilatarbelakangi oleh ….

Bentuk keberhasilan mitigasi bencana letusan Gunung Kelud dalam meminimalkan kerugian jiwa raga dilatarbelakangi oleh ….space space  

  1. pembangunan shelter, gotong royong, kesiapsiagaan pendudukspace space  

  2. menurunnya eskalasi bencana dan koordinasi yang efektifspace space  

  3. melimpahnya bantuan, canggihnya peralatan, dan ketersediaan danaspace space  

  4. gotong royong, pengetahuan masyarakat, dan cadangan logistik daerahspace space  

  5. kesadaran mengungsi, pemerintah yang responsif, dan koordinasi efektifspace space  

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

17

:

34

:

21

Klaim

Iklan

D. Tri

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E. space space  

Pembahasan

Keberhasilan mitigasi bencana disebabkan oleh berbagai faktor. Kesadaran mengungsi diperlukan agar upaya evakuasi sebagai bentuk mitigasi prabencana erupsi bisa dilakukan. Pemerintah yang responsif akan tanggap terhadap apa saja yang harus dilakukan ketika proses penanganan bencana. Koordinasi yang efektif sangat dibutuhkan sehingga semua proses, baik administrasi maupun kegiatan teknis berjalan dengan lancar. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Keberhasilan mitigasi bencana disebabkan oleh berbagai faktor. Kesadaran mengungsi diperlukan agar upaya evakuasi sebagai bentuk mitigasi prabencana erupsi bisa dilakukan. Pemerintah yang responsif akan tanggap terhadap apa saja yang harus dilakukan ketika proses penanganan bencana. Koordinasi yang efektif sangat dibutuhkan sehingga semua proses, baik administrasi maupun kegiatan teknis berjalan dengan lancar. Jadi, jawaban yang tepat adalah E. space space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Idoy Java

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Peta risiko bencana setiap wilayah perlu diperbarui secara terus-menerus dengan tujuan untuk …. (SBMPTN 2018) mempersiapkan rencana tanggap darurat menganalisis dampak bencana yang timbul ...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia