Iklan

Pertanyaan

Bentuk interaksi antarruang ditunjukkan oleh pernyataan....

Bentuk interaksi antarruang ditunjukkan oleh pernyataan ....space 

  1. petani mengembangkan tanaman padi di sawah irigasispace 

  2. penduduk dataran tinggi membeli bahan makanan pokok didataran rendahspace 

  3. pengembangan jenis transportasi kereta api didataran rendahspace 

  4. jenis mata pencaharian penduduk didataran tinggi relatif beragamspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

08

:

39

Klaim

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Interaksi antarruang adalah pergerakan orang, barang atau informasi dari satu daerah ke daerah lain atau dari daerah asal ke daerah tujuan. Interaksi antar ruang terjadi karena 3 hal yakni saling melengkapi ( complementarity ), kesempatan antara ( intervening opportunity ) dan keadaan dapat diserahkan/dipindahkan ( transferability ) . Salah satu contoh bentuk interaksi antar ruang karena tranferability adalah penduduk dataran tinggi membeli bahan makanan pokok didataran rendah, disini dijelaskan telah terjadi mobilisasi dari dataran tinggi ke dataran rendah untuk pemenuhan kebutuhan pokok. Berdasarkan pembahasandiatas,jawaban yang tepatadalah B .

Interaksi antarruang adalah pergerakan orang, barang atau informasi dari satu daerah ke daerah lain atau dari daerah asal ke daerah tujuan. Interaksi antar ruang terjadi karena 3 hal yakni saling melengkapi (complementarity), kesempatan antara (intervening opportunity) dan keadaan dapat diserahkan/dipindahkan (transferability). Salah satu contoh bentuk interaksi antar ruang karena tranferability adalah penduduk dataran tinggi membeli bahan makanan pokok didataran rendah, disini dijelaskan telah terjadi mobilisasi dari dataran tinggi ke dataran rendah untuk pemenuhan kebutuhan pokok.space 

Berdasarkan pembahasan diatas, jawaban yang tepat adalah B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

55

Iklan

Pertanyaan serupa

Interaksi antarruang di dunia yang disebabkan karena faktor kemudahan transfer dapat terjadi bila ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia