Iklan
Pertanyaan
Bengkel milik Pak Hari membeli sebuah mesin untuk kegiatan operasional perusahaan. Mesin tersebut dibeli secara kredit dan telah memasuki jatuh tempo. Perusahaan melunasi pembayaran mesin seharga Rp15.000.000,00 dengan bunga 10%. Pengaruh transaksi tersebut pada persamaan akuntansi adalah ....
Kas (-) Rp15.000.000,00; dan Peralatan· (+) Rp15.000.000,00.
Kas (-) Rp16.500.000,00; dan Utang Usaha (-) Rp16.500.000,00.
Kas (-) Rp16.500.000,00; Peralatan (+) Rp15.000.000,00; dan Modal (-) Rp1.500.000,00.
Kas (-) Rp 16.500.000,00; Utang usaha (-) Rp15.000.000,00; dan Modal (-) Rp1.500.000,00.
Kas (-) Rp16.500.000,00; Utang Usaha (-) Rp15.000.000,00; dan Beban bunga (-) Rp1.500.000,00.
Iklan
S. Sumiati
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia
9
4.0 (3 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia