Iklan

Pertanyaan

Belanda mengakui kedaulatan RI pada tanggal 27 Desember 1949 merupakan hasil dari Perundingan ......

Belanda mengakui kedaulatan RI pada tanggal 27 Desember 1949 merupakan hasil dari Perundingan ...... 

  1. Linggarjati

  2. Renville

  3. Roem-Royen

  4. KMB

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

05

:

30

Klaim

Iklan

I. Agung

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Konferensi Meja Bundar(KMB) adalah sebuah pertemuan yang dilaksanakan di Den Haag, Belanda dari 23 Agustushingga 2 November 1949antara perwakilan Republik Indonesia, Belanda dan BFO, yang mewakili berbagai negara yang diciptakan Belanda di kepulauan Indonesia. Sebelum konferensi ini, berlangsung tiga pertemuan tingkat tinggi antara Belanda dan Indonesia, yaitu Perjanjian Linggarjati (1947), Perjanjian Renville (1948), dan Perjanjian Roem-Royen (1949). Konferensi ini menghasilkan beberapa poin, yakni sebagai berikut. Belanda mengakui Republik Indonesia Serikat sebagai negara yang berdaulat. Pengakuan kedaulatan dilaksanakan selambat-lambatnya tanggal 30 Desember 1949. Antara RIS dan Kerajaan Belanda akan diadakan hubungan Uni Indonesia-Belanda dengan Ratu Belanda sebagai ketua. Masalah Irian Barat akan diselesaikan dalam waktu 1 tahun setelah penyerahan kedaulatan. Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah D.

Konferensi Meja Bundar (KMB) adalah sebuah pertemuan yang dilaksanakan di Den Haag, Belanda dari 23 Agustus hingga 2 November 1949 antara perwakilan Republik Indonesia, Belanda dan BFO, yang mewakili berbagai negara yang diciptakan Belanda di kepulauan Indonesia. Sebelum konferensi ini, berlangsung tiga pertemuan tingkat tinggi antara Belanda dan Indonesia, yaitu Perjanjian Linggarjati (1947), Perjanjian Renville (1948), dan Perjanjian Roem-Royen (1949). Konferensi ini menghasilkan beberapa poin, yakni sebagai berikut.

  • Belanda mengakui Republik Indonesia Serikat sebagai negara yang berdaulat.
  • Pengakuan kedaulatan dilaksanakan selambat-lambatnya tanggal 30 Desember 1949.
  • Antara RIS dan Kerajaan Belanda akan diadakan hubungan Uni Indonesia-Belanda dengan Ratu Belanda sebagai ketua.
  • Masalah Irian Barat akan diselesaikan dalam waktu 1 tahun setelah penyerahan kedaulatan.

Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

98

Nessa Meilia Christine

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Ketika Indonesia diakui kedaulatannya oleh Belanda pada tanggal 27 Desember 1949 dengan nama negara RIS, maka negara RI….

34

3.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia