Iklan

Iklan

Pertanyaan

Beberapa pernyataan mengenai kelemahan teori atom diuraikansebagai berikut. Tidak mampumenjelaskan sifat listrik suatu materi. Tidak dapat menjelaskan susunan muatanpositif dan negatif pada atom. Tidak dapat menjelaskan cara atom-atom berikatan membentuk senyawa. Tidak mampu menjelaskan spektrum atom berelektron banyak. Tidak dapat menerangkan alasan elektron tidak jatuh ke dalam inti atom. Di antara pernyataan tersebut yang termasuk kelemahan teori atom Dalton ditunjukkan oleh angka ....

Beberapa pernyataan mengenai kelemahan teori atom diuraikan sebagai berikut.

  1. Tidak mampu menjelaskan sifat listrik suatu materi.
  2. Tidak dapat menjelaskan susunan muatan positif dan negatif pada atom.
  3. Tidak dapat menjelaskan cara atom-atom berikatan membentuk senyawa.
  4. Tidak mampu menjelaskan spektrum atom berelektron banyak.
  5. Tidak dapat menerangkan alasan elektron tidak jatuh ke dalam inti atom.

Di antara pernyataan tersebut yang termasuk kelemahan teori atom Dalton ditunjukkan oleh angka ....

  1.  1) dan 2)

  2.  1) dan 3)

  3.  2) dan 4)

  4. 3) dan 4)

  5.  4) dan 5)

Iklan

D. Entry

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Teori atom Dalton adalah teori atom yang pertama kali ditemukan. Menurut Dalton,atom merupakan partikel terkecil yang tidak dapat dibagi lagi, berbentuk bola pejal tak bermuatan, dan tidak dapat dimusnahkan maupun diciptakan melalui reaksi kimia. Namun teori atom Dalton ini memiliki beberapa kelemahan, diantaranya adalah sebagai berikut. Tidak dapat menjelaskan perbedaan antara atom unsur yang satu dengan yang lain. Tidak dapat menjelaskan sifat listrik dari materi Tidak dapat menjelaskan cara atom-atom saling berikatan Berdasarkan pernyataan di atas, maka kelemahan teori atom Dalton yang tepat ditunjukkan oleh nomor 1 dan 3. Jadi, jawaban yang benar adalah B.

Teori atom Dalton adalah teori atom yang pertama kali ditemukan. Menurut Dalton, atom merupakan partikel terkecil yang tidak dapat dibagi lagi, berbentuk bola pejal tak bermuatan, dan tidak dapat dimusnahkan maupun diciptakan melalui reaksi kimia.
Namun teori atom Dalton ini memiliki beberapa kelemahan, diantaranya adalah sebagai berikut.

  • Tidak dapat menjelaskan perbedaan antara atom unsur yang satu dengan yang lain.
  • Tidak dapat menjelaskan sifat listrik dari materi
  • Tidak dapat menjelaskan cara atom-atom saling berikatan

Berdasarkan pernyataan di atas, maka kelemahan teori atom Dalton yang tepat ditunjukkan oleh nomor 1 dan 3.

Jadi, jawaban yang benar adalah B.undefined

 

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

193

Kimiko Shareta

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Lengkapi tabel perkembangan model atom berikut ini: Keterangan: Kolom model atom diisi dengan nama penemu dan penjelasan singkat Kolom gambar diisi gambar model atom Kolom kelemah...

55

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia