Iklan

Pertanyaan

Beberapa hewan penyelam, seperti singa laut, memiliki mioglobin sebagai tempat untuk menyimpan oksigen yang akan dipergunakan pada saat menyelam. Untuk melakukan fungsinya tersebut, mioglobin harus .... memiliki afinitas yang lebih rendah dari Hb. pada pO 2 (tekanan parsial) yang sama Hb lebih cepat jenuh daripada mioglobin. gradien pCO 2 yang dibutuhkan untuk melepas O 2 lebih rendah dari Hb. pH optimum pelepasan O 2 dari mioglobin lebih rendah dari Hb. (SIMAK UI 2013)

Beberapa hewan penyelam, seperti singa laut, memiliki mioglobin sebagai tempat untuk menyimpan oksigen yang akan dipergunakan pada saat menyelam. Untuk melakukan fungsinya tersebut, mioglobin harus ....

  1. memiliki afinitas yang lebih rendah dari Hb.
  2. pada pO2 (tekanan parsial) yang sama Hb lebih cepat jenuh daripada mioglobin.
  3. gradien pCO2 yang dibutuhkan untuk melepas O2 lebih rendah dari Hb.
  4. pH optimum pelepasan O2 dari mioglobin lebih rendah dari Hb.

(SIMAK UI 2013)

  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar.undefined

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar.undefined

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar.undefined

  4. HANYA 4 yang benar.undefined

  5. SEMUA pilihan benar.undefined

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

23

:

57

Klaim

Iklan

R. Anissa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.undefined

Pembahasan

Mioglobin adalah protein pengikat oksigen yang terdapat pada otot rangka. Mioglobin ini terdapat di hampir semua vertebrata, termasuk mamalia penyelam. Mioglobin pada hewan penyelam berfungsisebagai tempat untuk menyimpan oksigen yang akan dipergunakan pada saat menyelam. Mioglobin memiliki afinitas yang lebih tinggi terhadap oksigen dibanding Hb [pernyataan 1 salah]. Oleh karena itu, saat Hb tersaturasi oleh oksigen kurang dari 50%, myoglobin telah tersaturasi penuh. Pada pO 2 yang sama Hb lebih cepat jenuh daripada mioglobin, karena mioglobin mengikat oksigen dengan kurva disosiasi berbentuk hiperbolik, mengikat oksigen dengan pola sederhana. Mioglobin akan memberikan oksigen hanya jika konsentrasi oksigen sangat rendah. Mioglobin melepas oksigen setelah kadar oksigen sangat rendah, yang berarti kadar CO 2 meningkat dan menyebabkan pH turun. Dengan demikian, pH optimum pelepasan O 2 dari mioglobin lebih rendah dari Hb. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Mioglobin adalah protein pengikat oksigen yang terdapat pada otot rangka. Mioglobin ini terdapat di hampir semua vertebrata, termasuk mamalia penyelam. Mioglobin pada hewan penyelam berfungsi sebagai tempat untuk menyimpan oksigen yang akan dipergunakan pada saat menyelam.

Mioglobin memiliki afinitas yang lebih tinggi terhadap oksigen dibanding Hb [pernyataan 1 salah]. Oleh karena itu, saat Hb tersaturasi oleh oksigen kurang dari 50%, myoglobin telah tersaturasi penuh.

Pada pOyang sama Hb lebih cepat jenuh daripada mioglobin, karena mioglobin mengikat oksigen dengan kurva disosiasi berbentuk hiperbolik, mengikat oksigen dengan pola sederhana. Mioglobin akan memberikan oksigen hanya jika konsentrasi oksigen sangat rendah.

Mioglobin melepas oksigen setelah kadar oksigen sangat rendah, yang berarti kadar CO2 meningkat dan menyebabkan pH turun. Dengan demikian, pH optimum pelepasan O2 dari mioglobin lebih rendah dari Hb.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Pertanyaan serupa

Karakter analogous (homoplasi) adalah karakter yang sama dari nenek moyang berbeda. Contoh dari karakter homoplasi adalah ....

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia