Iklan

Pertanyaan

Beberapa agama diakui oleh pemerintah Indonesia secara resmi dan dijamin keberadaannya. Kemajemukan atau keberagaman tersebut dapat menjadi sumber munculnya perilaku primordial dalam bentuk .... ​​​​​​​

Beberapa agama diakui oleh pemerintah Indonesia secara resmi dan dijamin keberadaannya. Kemajemukan atau keberagaman tersebut dapat menjadi sumber munculnya perilaku primordial dalam bentuk .... space ​​​​​​​

  1. stereotip space ​​​​​​​

  2. hedonisme space ​​​​​​​

  3. kebebasan space ​​​​​​​

  4. fanatisme space ​​​​​​​

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

04

:

38

Iklan

W. Wahyuningsih

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kemajemukan masyarakat membuat suatu negara mempunyai banyak unsur keberagaman dari keberagaman budaya, etnis, ras, agama dan masih banyak keragaman yang lainnya. Dari keberagaman ini tentu saja akan mengakibatkan banyak dampak, negatif dan positif. keberagaman agama pun juga memiliki dampak-dampak tersendiri dari suatu masayarakat, salah satunya adalah munculnya sikap p rimordialisme adalah sebuah sikap yang berupaya untuk melestarikan budaya kelompoknya. Dampak dari primordialisme adalah perilaku fanatisme , sebuah perilaku yang menunjukan ketertarikan terhadap sesuatu secara berlebihan.Sikap fanatisme tidak hanya pada agama. Fanatisme bisa terjadi pada banyak hal, seperti fanatisme etnis, fanatisme nasional, fanatisme ideologi dan fanatisme olahraga. Sikap fanatisme pun memiliki dampak baik positif maupun negatif.Dampak positifnya seperti, begitu loyalnya seseorang terhadap apa yang diyakini. Sedangkan dampak negatifnya adalah dapat memicu perpecahan. Dengan melihat penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.fanatisme.

Kemajemukan masyarakat membuat suatu negara mempunyai banyak unsur keberagaman dari keberagaman budaya, etnis, ras, agama dan masih banyak keragaman yang lainnya. Dari keberagaman ini tentu saja akan mengakibatkan banyak dampak, negatif dan positif. 
keberagaman agama pun juga memiliki dampak-dampak tersendiri dari suatu masayarakat, salah satunya adalah munculnya sikap primordialisme adalah sebuah sikap yang berupaya untuk melestarikan budaya kelompoknya. Dampak dari primordialisme adalah perilaku fanatisme, sebuah perilaku yang menunjukan ketertarikan terhadap sesuatu secara berlebihan. Sikap fanatisme tidak hanya pada agama. Fanatisme bisa terjadi pada banyak hal, seperti fanatisme etnis, fanatisme nasional, fanatisme ideologi  dan fanatisme olahraga. Sikap fanatisme pun memiliki dampak baik positif maupun negatif. Dampak positifnya seperti, begitu loyalnya seseorang terhadap apa yang diyakini. Sedangkan dampak negatifnya adalah dapat memicu perpecahan.

Dengan melihat penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.fanatisme. space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

54

nikita sr

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Milktha Zelyn

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Sybilla Mw

Makasih ❤️

Ela

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Luh Putu Citra Widiastini

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!