Iklan

Pertanyaan

Batu bara merupakan material berbentuk padatan yang terbentuk dari sisa-sisa organisme yang membusuk. Pernyataan di bawah ini yang tepat mengenai proses pembentukan batu bara dari sebuah pohon yang tumbang dan masuk ke rawa adalah ….

Batu bara merupakan material berbentuk padatan yang terbentuk dari sisa-sisa organisme yang membusuk. Pernyataan di bawah ini yang tepat mengenai proses pembentukan batu bara dari sebuah pohon yang tumbang dan masuk ke rawa adalah ….    

  1. terjadi proses dekomposisi yang menghasilkan gambut, akibat pengaruh waktu dan kedalaman timbunan struktur gambut menjadi lebih padat hingga menjadi batubaraundefined      

  2. terjadi proses dekomposisi yang menghasilkan padatan, akibat pengaruh waktu dan kedalaman timbunan struktur padatan menjadi lebih gambut hingga menjadi batubaraundefined      

  3. terjadi proses distilasi yang menghasilkan gambut, akibat pengaruh waktu dan kedalaman timbunan struktur gambut menjadi lebih padat hingga menjadi batubaraundefined      

  4. terjadi proses distilasi yang menghasilkan padatan, akibat pengaruh waktu dan kedalaman timbunan struktur padatan menjadi lebih gambut hingga menjadi batubaraundefined      

  5. terjadi proses kondensasi yang menghasilkan padatan, akibat pengaruh waktu dan kedalaman timbunan struktur padatan menjadi lebih gambut hingga menjadi batubaraundefined      

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

11

:

46

Iklan

A. Sekar

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.undefined      

Pembahasan

Batu baraterbentuk dari sisa-sisa organisme yang membusuk menjadi gambut. Salah satu proses pembentukan batu bara adalah dari sebuah pohon yang tumbang. Ketika suatu pohon tumbang dan masuk ke rawa, terjadiproses dekomposisi yang menghasilkan gambut. Akibat pengaruh waktu dan kedalaman timbunan, struktur gambut berubah menjadi lebih padat hingga menjadi batu bara. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Batu bara terbentuk dari sisa-sisa organisme yang membusuk menjadi gambut. Salah satu proses pembentukan batu bara adalah dari sebuah pohon yang tumbang. Ketika suatu pohon tumbang dan masuk ke rawa, terjadi proses dekomposisi yang menghasilkan gambut. Akibat pengaruh waktu dan kedalaman timbunan, struktur gambut berubah menjadi lebih padat hingga menjadi batu bara.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.undefined      

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!