Iklan

Iklan

Pertanyaan

Banjir bandang di wilayah Sentani, Papuaterjadikarena maraknyapembukaan lahan di Pegunungan Cyclops. Upaya tepat untuk mengatasi masalah tersebut terkait tata ruang wilayah adalah ....

Banjir bandang di wilayah Sentani, Papua terjadi karena maraknya pembukaan lahan di Pegunungan Cyclops. Upaya tepat untuk mengatasi masalah tersebut terkait tata ruang wilayah adalah ....space 

  1. menetapkan wilayah Pegunungan Cyclops sebagai kawasan budi dayaspace

  2. menyediakan lokasi permukiman jauh dari bantaran sungaispace 

  3. melakukan normalisasi di sepanjang daerah aliran sungaispace 

  4. mengintegrasikan tata ruang di kawasan hulu dan hilirspace 

  5. menetapkan Sentani sebagai kawasan lindungspace 

Iklan

A. Kusuma

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Tata ruang adalah wujud struktur dan pola ruang yang disusun secara nasional, regional, dan lokal.Penataan ruang secara nasional diatur dalam suatu peraturan berupa Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW). Pemanfaatan ruang oleh masyarakat seringkali bertentangan dengan peraturan rencana tata ruang wilayah seperti pembukaan lahan di Pegunungan Cyclops. Hal inilah yang menimbulkan dampak bagi lingkungan dan masyarakat itu sendiri yaitu terjadinya banjir bandang. Upaya yang dapat dilakukan oleh Pemerintah dalammengatasi masalah banjir bandang ini adalahdenganmengintegrasikan tata ruang di kawasan hulu dan hilir. kenapa harus mengintegrasikan kawasan hulu dan hilir? Karena Wilayah hulu dan hilir merupakan satu kesatuan yang memiliki keterkaitan erat secara ekologis. Bila terjadi eksploitasi sumberdaya alam tanpa memperhatikan aspek konservasi, akan menyebabkan kerusakan lingkungan, yang tidak hanya dirasakan oleh daerah hulu sendiri tapi juga di luar wilayahnya (daerah hilir-red). . Langkah yang bisa dilakukan untuk mencegah bencana banjir bandang di wilayah sentani agar tidak terulang lagi adalah dengan cara menghentikan kegiatan pembukaan lahan di Kawasan hulu Pegunungan Cyclops dan menjadikan daerah tersebut sebagai kawasan hijau dengan cara melakukan reboisasi tanaman kembali, khususnya dengan jenis tanaman dan pepohonan yang dapat menyerap air dengan cepat. Untuk kawasan hilir nya penduduk dilarang membangun pemukiman di tepi sungai, karena akan mempersempit sungai untuk meneruskan air saat banjir dan tidak boleh membuang sampah ke sungai dan selokan agar sungai dan selokan tidak tersumbat. Berdasarkan pembahasan di atas, jawaban yang tepat adalah D.

Tata ruang adalah wujud struktur dan pola ruang yang disusun secara nasional, regional, dan lokal. Penataan ruang secara nasional diatur dalam suatu peraturan berupa Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW). Pemanfaatan ruang oleh masyarakat seringkali bertentangan dengan peraturan rencana tata ruang wilayah seperti pembukaan lahan di Pegunungan Cyclops. Hal inilah yang menimbulkan dampak bagi lingkungan dan masyarakat itu sendiri  yaitu terjadinya banjir bandang.

Upaya yang dapat dilakukan oleh Pemerintah dalam mengatasi masalah banjir bandang ini adalah dengan mengintegrasikan tata ruang di kawasan hulu dan hilir . kenapa harus mengintegrasikan kawasan hulu dan hilir? Karena Wilayah hulu dan hilir merupakan satu kesatuan yang memiliki keterkaitan erat secara ekologis. Bila terjadi eksploitasi sumberdaya alam tanpa memperhatikan aspek konservasi, akan menyebabkan kerusakan lingkungan, yang tidak hanya dirasakan oleh daerah hulu sendiri tapi juga di luar wilayahnya (daerah hilir-red)..

Langkah yang bisa dilakukan untuk mencegah bencana banjir bandang di wilayah sentani agar tidak terulang lagi adalah dengan cara menghentikan kegiatan pembukaan lahan di  Kawasan hulu Pegunungan Cyclops dan menjadikan daerah tersebut sebagai kawasan hijau dengan cara melakukan reboisasi tanaman kembali, khususnya dengan jenis tanaman dan pepohonan yang dapat menyerap air dengan cepat.Untuk kawasan hilirnya penduduk dilarang membangun pemukiman di tepi sungai, karena akan mempersempit sungai untuk meneruskan air saat banjir  dan tidak boleh membuang sampah ke sungai dan selokan agar sungai dan selokan tidak tersumbat.

Berdasarkan pembahasan di atas, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Hikmah Rizka

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Analisislah usaha-usaha dalam mengatasi permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah!

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia