Iklan

Pertanyaan

Banjir bandang di Garut, Jawa Barat terjadi karena daerah aliran sungai (DAS) Cimanuk mengalami kerusakan akibat kegiatan manusia seperti alih fungsi lahan dan penambangan galian C yang tidak memperhatikan kelestarian lingkungan. Upaya untuk mengatasi masalah tersebut adalah ....

Banjir bandang di Garut, Jawa Barat terjadi karena daerah aliran sungai (DAS) Cimanuk mengalami kerusakan akibat kegiatan manusia seperti alih fungsi lahan dan penambangan galian C yang tidak memperhatikan kelestarian lingkungan.

Upaya untuk mengatasi masalah tersebut adalah ....

  1. menambah luas vegetasi di daerah aliran sungai (DAS) bagian hulu

  2. melakukan pengerukan pada daerah aliran sungai (DAS) bagian hulu sampai hilir

  3. membudidayakan perkebunan lahan kering di daerah aliran sungai (DAS) bagian hilir

  4. menanami daerah perbukitan dengan tanaman hortikultura

  5. memberikan kelonggaran izin penambangan bahan galian golongan C

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

18

:

23

Klaim

Iklan

Q. Qismaraga

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Banjir merupakan peristiwa tergenangnya suatu wilayah oleh air, baik air hujan, air sungai atau air pasang . Penyebab Banjir : Curah hujan tinggi Permukaan tanah lebih redah dibandingkan muka iar laut Banyak pemukiman yang dibangun pada dataran sepanjang sungai Tersumbatnya aliran sungai oleh sampah Kurangnya tutupan lahan di daerah hulu sungai Hutan gundul akibat penebangan hutan secara liar Berdasarkan poin-poin tersebut maka upaya untuk mencegah banjir adalah menambah luas vegetasi di daerah aliran sungai (DAS) bagian hulu . Jawaban yang tepat adalah A.

Banjir merupakan peristiwa tergenangnya suatu wilayah oleh air, baik air hujan, air sungai atau air pasang.

Penyebab Banjir :

  1. Curah hujan tinggi
  2. Permukaan tanah lebih redah dibandingkan muka iar laut
  3. Banyak pemukiman yang dibangun pada dataran sepanjang sungai
  4. Tersumbatnya aliran sungai oleh sampah
  5. Kurangnya tutupan  lahan di daerah hulu sungai
  6. Hutan gundul akibat penebangan hutan secara liar

Berdasarkan poin-poin tersebut maka upaya untuk mencegah banjir adalah menambah luas vegetasi di daerah aliran sungai (DAS) bagian hulu.space 

Jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Iklan

Pertanyaan serupa

Banjir yang disebabkan karena air laut menggenangi daratan akibat pasang atau gelombang laut tinggi disebut....

5

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia