Iklan

Pertanyaan

Ban sepeda yang terkena terik sinar Matahari dalam waktu yang lama dapat meletus karena ...

Ban sepeda yang terkena terik sinar Matahari dalam waktu yang lama dapat meletus karena ...

  1. udara dalam ban memuai, sedangkan ban tetap

  2. ban memuai, sedangkan udara dalam ban tetap 

  3. koefisien muai udara lebih besar dari koefisien muai karet 

  4. koefisien muai karet lebih besar daripada muai udara 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

50

:

04

Iklan

O. Salu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sam Ratulangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Ban sepeda yang terkena terik sinar Matahari dalam waktu yang lama dapat meletus. Meletusnya ban tersebut karena gas atau udara di dalam ban akan memuai dan terdesak keluar sampai ban tak lagi mampu menahan ikatan partikel. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Ban sepeda yang terkena terik sinar Matahari dalam waktu yang lama dapat meletus. Meletusnya ban tersebut karena gas atau udara di dalam ban akan memuai dan terdesak keluar sampai ban tak lagi mampu menahan ikatan partikel.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!