Iklan

Iklan

Pertanyaan

Balok es bermassa 50 gram bersuhu 0°C dicelupkan pada 200 gram air bersuhu 30°C yang diletakkan dalam wadah khusus. Anggap wadah tidak menyerap kalor. Jika kalor jenis air 1 kal.g -1 .°C -1 dan kalor lebur es 80 kal.g -1 , maka suhu akhir campuran adalah….

Balok es bermassa 50 gram bersuhu 0°C dicelupkan pada 200 gram air bersuhu 30°C yang diletakkan dalam wadah khusus. Anggap wadah tidak menyerap kalor. Jika kalor jenis air 1 kal.g-1.°C-1 dan kalor lebur es 80 kal.g-1, maka suhu akhir campuran adalah….

  1. 5 °C

  2. 8 °C

  3. 11 °C

  4. 14 °C

  5. 17 °C

Iklan

E. Marcheline

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Diketahui : Ditanya : T C Jawab : Kata es menunjukkan air berwujud padat, sedangkan kata air menunjukkan air berwujud cair. Pada suhu 0°C es mengalami perubahan wujud padat menjadi cair, maka agar wujudnya berubah maka harus ada kalor yang diserap oleh es. Ketika es dicampurkan dengan air, jika es sudah mencair seluruhnya maka kalor yang diterima digunakan untuk menaikkan suhu ke suhu setimbang. Sehingga ketika kita ingin mengetahui suhu pada kesetimbangan termal, kita dapat menggunakan Asas Black. Berdasarkan hitungan di atas, suhu pada kesetimbangan termal adalah 8°C. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Diketahui :

m subscript e s end subscript equals 50 space gr T subscript e s end subscript equals 0 degree straight C m subscript a i r end subscript equals 200 space gr T subscript a i r end subscript equals 30 degree straight C c subscript a i r end subscript equals 1 space bevelled fraction numerator kal over denominator gr times degree straight C end fraction L equals 80 space bevelled kal over gr

Ditanya : TC

Jawab :

Kata es menunjukkan air berwujud padat, sedangkan kata air menunjukkan air berwujud cair. Pada suhu 0°C es mengalami perubahan wujud padat menjadi cair, maka agar wujudnya berubah maka harus ada kalor yang diserap oleh es. Ketika es dicampurkan dengan air, jika es sudah mencair seluruhnya maka kalor yang diterima digunakan untuk menaikkan suhu ke suhu setimbang. Sehingga ketika kita ingin mengetahui suhu pada kesetimbangan termal, kita dapat menggunakan Asas Black. 

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell Q subscript l e p a s end subscript end cell equals cell Q subscript t e r i m a end subscript end cell row cell m subscript a i r end subscript times c subscript a i r end subscript times increment T end cell equals cell m subscript e s end subscript times L plus m subscript e s end subscript times c subscript a i r end subscript times increment T end cell row cell 200 times 1 times open parentheses 30 minus T subscript C close parentheses end cell equals cell 50 times 80 plus 50 times 1 times open parentheses T subscript C minus 0 close parentheses end cell row cell 6000 minus 200 T subscript C end cell equals cell 4000 plus 50 T subscript C end cell row 2000 equals cell 250 T subscript C end cell row cell T subscript C end cell equals cell 2000 over 250 end cell row blank equals cell 8 degree straight C end cell end table

Berdasarkan hitungan di atas, suhu pada kesetimbangan termal adalah 8°C.


Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

633

Felicia Jocelyn

Mudah dimengerti

Noor latifah

Mudah dimengerti

Rudi

Mudah dimengerti

Salsabilla Putri

Mudah dimengerti Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

460 gram campuran es dan air pada suhu 0 o C ada dalam bejana yang kapasitas kalornya dapat diabaikan, kemudian dimasukkan 80 gram uap air suhu 100 o C ke dalam bejana. Kalau kalor lebur es 80 kal/gra...

62

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia