Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah puisi berikut untuk menjawab soal nomor 18 dan 19.


Rumput kering menguning
Terhampar luas
Gemetar tampak hawa panas
Atas padang sunyi

Ah, rumput, akarmu jangan mengering
Jangan mati di tanah terbaring
Nanti, nantikanlah!
Dengan sabar dan tabah
Sampai hujan turun membasahi bumi
(Nanti-nantikanlah oleh Waluyati)space 

Bait pertama puisi di atas dapat diubah menjadi pernyataan berikut, yaitu . . .

Bait pertama puisi di atas dapat diubah menjadi pernyataan berikut, yaitu . . .space 

  1. Padang rumput di hamparan yang luas tampak bergetar terkena hawa panas di atas padang yang sunyi.space 

  2. Hamparan yang luas ditanami rumput yang kering karena terkena hawa panas di padang yang sunyi.space 

  3. Getaran rumput yang kering tampak menguning di hamparan dan padang luas yang sunyi.space 

  4. Hawa panas telah mengakibatkan hamparan di padang yang sunyi ditanami rumput kering berwarna kuning.space 

  5. Rumput yang kering menguning menjadi hamparan sunyi karena hawa panas yang bertiup.space 

Iklan

R. Almira

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pertamina

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihan E.

jawaban yang benar adalah pilihan E.space 

Iklan

Pembahasan

Puisi terdiri atas satu atau beberapa bait. Setiap bait puisi mengandungisi dari puisi tersebut. Bait pertama puisi di atas dapat diubah menjadi pernyataan berikut, yaitu rumput yang kering menguning menjadi hamparan sunyi karena hawa panas yang bertiup. Berdasarkan kutipan: Rumput kering menguning Terhampar luas Gemetar tampak hawa panas Atas padang sunyi Kutipan tersebut dapat diubah menjadi pernyataan rumput yang kering menguning menjadi hamparan sunyi karena hawa panas yang bertiup , maksudnya adalah hawa panas menyebabkan rumput menjadi kering dan berwarna kuning. Hamparan rumput tersebut terasa sunyi karena tidak ada satu orang pun yang berada disana kecuali rumput yang kering tersebut. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan E.

Puisi terdiri atas satu atau beberapa bait. Setiap bait puisi mengandung isi dari puisi tersebut.


Bait pertama puisi di atas dapat diubah menjadi pernyataan berikut, yaitu rumput yang kering menguning menjadi hamparan sunyi karena hawa panas yang bertiup.

Berdasarkan kutipan:

Rumput kering menguning
Terhampar luas
Gemetar tampak hawa panas
Atas padang sunyi

Kutipan tersebut dapat diubah menjadi pernyataan rumput yang kering menguning menjadi hamparan sunyi karena hawa panas yang bertiup, maksudnya adalah hawa panas menyebabkan rumput menjadi kering dan berwarna kuning. Hamparan rumput tersebut terasa sunyi karena tidak ada satu orang pun yang berada disana kecuali rumput yang kering tersebut.

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan E.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu ketika, terjadi salah paham antara Tuti dan Maria. Tuti tidak ingin Maria diperbudak oleh perasaan dan merasa rendah diri di muka laki-laki. la ingin Maria tidak bergantung pada Angga karena hub...

6

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia