Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bahan yang dapat digunakan untuk merekatkan sambungan antara tabung dan pipa pengukur laju kecepatan pernapasan, agar tidak ada udara lain yang masuk selain O2, adalah ...

Bahan yang dapat digunakan untuk merekatkan sambungan antara tabung dan pipa pengukur laju kecepatan pernapasan, agar tidak ada udara lain yang masuk selain O2, adalah ...space

  1. vaselin

  2. lugol

  3. kristal NaOH

  4. air

  5. kapas

Iklan

R. Anissa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Tujuan vaselin dioleskan pada respirometer agar udara yang berada didalam tabung tidak dapat keluar dan udara luar tidak dapat masuk melalui celah-celah antara mulut tabung dengan penutup, sehingga eosin dapat bergerak karena udara melewati pipa kaca berskala. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah A.

Tujuan vaselin dioleskan pada respirometer agar udara yang berada didalam tabung tidak dapat keluar dan udara luar tidak dapat masuk melalui celah-celah antara mulut tabung dengan penutup, sehingga eosin dapat bergerak karena udara melewati pipa kaca berskala.

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah A.space

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan rangkaian percobaan berikut! Fungsi tetesan air (eosin) yang diteteskan mnggunakan jarum suntik pada percobaan mengukur laju kecepatan pernapasan serangga, berperan untuk ....

24

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia