Iklan

Pertanyaan

Bahan dasaryang tepat untuk baju seragam tenaga lapangan yang bekerja di bawah terik matahari danbanyak mengeluarkan keringatadalah....

Bahan dasar yang tepat untuk baju seragam tenaga lapangan yang bekerja di bawah terik matahari dan banyak mengeluarkan keringat adalah....

  1. Polyester

  2. Serat wol

  3. Serat kapas

  4. Serat nilon

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

17

:

38

:

02

Klaim

Iklan

R. Amalia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Bahan seragamyang baik digunakan untuk para tenaga lapanganyang bekerja di bawah terik matahari dan banyak mengeluarkan keringat adalah bahan serat kapas yang berasal dari serat tumbuhan. Karena, bahan serat kapas memiliki daya serap yang tinggi terhadap cairan.

Bahan seragam yang baik digunakan untuk para tenaga lapangan yang bekerja di bawah terik matahari dan banyak mengeluarkan keringat adalah bahan serat kapas yang berasal dari serat tumbuhan. Karena, bahan serat kapas memiliki daya serap yang tinggi terhadap cairan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

berliani ardika

Bantu banget

Says

Bantu banget Makasih ❤️

Vincensius Rafael

Makasih ❤️

Ibtisam Dhiyauz Zalfaa

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Industri tenun di masyarakat peternak domba, biasa memproduksi baju hangat yang terbuat dari bahan bulu domba. Jenis serat dari bahan tersebut adalah….

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia