Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bahan bakar minyak dapat diperoleh melalui persamaan reaksi berikut. Jenis reaksi dan narna senyawa X yang dihasilkan berturut-turutadalah ....

Bahan bakar minyak dapat diperoleh melalui persamaan reaksi berikut.



Jenis reaksi dan narna senyawa X yang dihasilkan berturut-turut adalah .... 

  1. reforming, benzenaundefined 

  2. polimerisasi, heksanaundefined 

  3. cracking, sikloheksenaundefined 

  4. hidrocracking, benzenaundefined 

  5. desulfuring, sikloheksenaundefined 

Iklan

S. Utari

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D.undefined 

Iklan

Pembahasan

Hidrocracking merupakan proses dua tahap menggabungkan catalytic cracking dan hidrogenasi, dimana bahan baku yang lebih berat akan terpecahkan dengan adanya hidrogen untuk menghasilkan produk yang lebih diinginkan. Hidrogenasi adalah reaksi antara molekul hidrogen dengan unsur atau senyawa lain yang biasanya melibatkan katalis seperti nikel, paladium atau platina. Kebalikan dari reaksi hidrogenasi adalah dehidrogenasi. Dehidrogenasi adalah reaksi kimia yang melibatkan penghilangan hidrogen dari molekul organik. Dehidrogenasi merupakan reaksi penting karena mengubah alkana, yang relatif inert dan bernilai rendah, menjadi olefin, yang reaktif dan lebih berharga. Sehingga dari reaksi tersebut senyawa sikloalkana melalui proses hidrocracking didehidrogenasi dengan bantuan katalis membentuk benzena. Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Hidrocracking merupakan proses dua tahap menggabungkan catalytic cracking dan hidrogenasi, dimana bahan baku yang lebih berat akan terpecahkan dengan adanya hidrogen untuk menghasilkan produk yang lebih diinginkan. Hidrogenasi adalah reaksi antara molekul hidrogen dengan unsur atau senyawa lain yang biasanya melibatkan katalis seperti nikel, paladium atau platina. Kebalikan dari reaksi hidrogenasi adalah dehidrogenasi. Dehidrogenasi adalah reaksi kimia yang melibatkan penghilangan hidrogen dari molekul organik. Dehidrogenasi merupakan reaksi penting karena mengubah alkana, yang relatif inert dan bernilai rendah, menjadi olefin, yang reaktif dan lebih berharga. Sehingga dari reaksi tersebut senyawa sikloalkana melalui proses hidrocracking didehidrogenasi dengan bantuan katalis membentuk benzena.

Jadi, jawaban yang benar adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan reaksi berikut! Reaksi peningkatan bilangan oktan bensin tersebut merupakan reaksi dengan cara ....

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia