Iklan
Pertanyaan
Bahan-bahan kimia seperti kalium sianida, hidrogen sulfida, nitrobenzena, dan arsen merupakan bahan yang sangat beracun. Jika bahan tersebut masuk ke dalam tubuh, dapat mengganggu kesehatan bahkan menyebabkan kematian. Oleh karena sifatnya yang beracun, bahan-bahan tersebut harus disimpan dengan benar. Berikut ini persyaratan penyimpanan bahan beracun yang tepat di laboratorium adalah ....
ruangan dingin dan perlu adanya ventilasi
disimpan bersama dengan zat yang korosif
disimpan dalam botol atau wadah berbahan kaca
dijauhkan dari sumber api atau panas, terutama loncatan api listrik
ruangan hangat dan kedap udara
Iklan
M. Rizki
Master Teacher
3
3.0 (4 rating)
Qoysh Dwi Surahman
Pembahasan terpotong
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia