Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bagaimana upaya pengentasan kemiskinan yang dapat dilakukan dari sisi individu?

Bagaimana upaya pengentasan kemiskinan yang dapat dilakukan dari sisi individu? space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Soal di atas berkaitan dengan kemiskinansebagai masalah sosial dan poin yang ditanyakan adalah upaya mengatasi kemiskinan dari sisi individu. Kemiskinan merupakan masalah yang harus menjadi perhatian bersama, karena upaya pengentasannya tidak dapat dilakukan hanya satu pihak saja, melainkan kerjasama dari berbagai pihak termasuk dari sisi individu. Beberapa upaya yang dapat dilakukan individu dalam mengentaskan kemiskinan. Memiliki mental dan sikap yang positif seperti kerja keras dan kerja cerdas memanfaatkan potensi yang dimiliki. Memperluas jaringan pertemanan agar dapat memperoleh informasi yang lebih luas dan bermanfaat. Membeli produk dalam negeri untuk membantu meningkatkan perkembangan UMKM dan industri lokal.

Soal di atas berkaitan dengan kemiskinan sebagai masalah sosial dan poin yang ditanyakan adalah upaya mengatasi kemiskinan dari sisi individu.

Kemiskinan merupakan masalah yang harus menjadi perhatian bersama, karena upaya pengentasannya tidak dapat dilakukan hanya satu pihak saja, melainkan kerjasama dari berbagai pihak termasuk dari sisi individu. Beberapa upaya yang dapat dilakukan individu dalam mengentaskan kemiskinan.

  1. Memiliki mental dan sikap yang positif seperti kerja keras dan kerja cerdas memanfaatkan potensi yang dimiliki.
  2. Memperluas jaringan pertemanan agar dapat memperoleh informasi yang lebih luas dan bermanfaat.
  3. Membeli produk dalam negeri untuk membantu meningkatkan perkembangan UMKM dan industri lokal. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

berikut ini yang bukan merupakan kebijakan pemerintah dalam mengatasi kemiskinan ialah...

31

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia