Iklan

Pertanyaan

Bagaimana tindak lanjut penting Konferensi Perdamaian Paris 1991 dalam aspek politik Kamboja?

Bagaimana tindak lanjut penting Konferensi Perdamaian Paris 1991 dalam aspek politik Kamboja?

  1. nama baik Pol Pot dipulihkan

  2. Kamboja dipimpin oleh seorang kaisar

  3. bentuk negara Kamboja menjadi semi parlementer

  4. Norodom Sihanouk dilarang terlibat politik praktis

     

  5. Norodom Sihanouk kembali menjadi Raja Kamboja

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

39

:

35

Klaim

Iklan

A. NIZAR

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Isi dari Konferensi Perdamaian Paris 1991 adalah sebagai berikut: Tindakan akhir konferensi Paris mengenai konflik Kamboja. Kesepakatan penyelesaian masalah politik Kamboja secara menyeluruh. Kesepakatan tentang kedaulatan, kemerdekaan, integrasi wilayah, netralitas, dan keutuhan nasional Kamboja. Deklarasi mengenai rehabilitasi dan pembangunan Kamboja. Tindak lanjut dari kesepakatan ini adalah Kamboja kemudian menggelar Pemilihan Umum yang didukung oleh PBB di bulan Mei 1993, Norodom Sihanouk kembali menjadi Raja Kamboja di bulan September 1993. Bentuk negara Kamboja pun kembali menggunakan sistem monarki.

Isi dari Konferensi Perdamaian Paris 1991 adalah sebagai berikut:

  1. Tindakan akhir konferensi Paris mengenai konflik Kamboja.
  2. Kesepakatan penyelesaian masalah politik Kamboja secara menyeluruh.
  3. Kesepakatan tentang kedaulatan, kemerdekaan, integrasi wilayah, netralitas, dan keutuhan nasional Kamboja.
  4. Deklarasi mengenai rehabilitasi dan pembangunan Kamboja.

 

Tindak lanjut dari kesepakatan ini adalah Kamboja kemudian menggelar Pemilihan Umum yang didukung oleh PBB di bulan Mei 1993, Norodom Sihanouk kembali menjadi Raja Kamboja di bulan September 1993. Bentuk negara Kamboja pun kembali menggunakan sistem monarki.

 

 

 

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Pertanyaan serupa

Analisis penyebab kalangan internasional enggan mendukung pemerintahan Kamboja bentukan Vietnam adalah…

11

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia