Iklan

Pertanyaan

Baca puisi di bawah ini dengan seksama!


Alam Dilembah Semesta

Angin Dingin Berderik                                  
Kabut Putih Menghapus Mentari       
Tegak Cahyanya Menusuk Citra

Pahatan Gunung Memecah Langit
Berselimut Awan Beralas Zamrud
Tinggi ... Tajam ...

Sejak Waktu Tidak Beranjak
Di Sanalah Sanubari Berdetak
Sunyi Sepi Tak Beriak

Cermin Ilusi Di Atas Danau
Menikung Pohon Yang Melambai Warna

Di Celah Kaki-Kaki Menjejak Karya-Karyanya
Di Manakah Aku Berada?

Di Mana jiwa Tak Mengingat Rumah
Di Saat Hidup Serasa Sempurna
Sungguh Jelita Permadani lni

Terbarkan Pesona Di Atas Cakrawala
Tak Berujung Di Pandang Lamanya

Serasa Bertualang Di Negeri Tak Bertuan

(Sumber: Puisi dikarang oleh Ardian. H diunduh pada http://www.kumpulan-puisi.com!poelry-detail .php?id=911)space 

Bagaimana suasana yang terjadi pada puisi tersebut? Jelaskan?

Bagaimana suasana yang terjadi pada puisi tersebut? Jelaskan?space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

36

:

10

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah suasana yang terjadi pada puisi tersebut ialah suasana bahagia/menenangkan.

jawaban yang benar adalah suasana yang terjadi pada puisi tersebut ialah suasana bahagia/menenangkan.space 

Pembahasan

Nada dan suasana ( tone ) adalah salah satu unsur batin puisi. Nada merupakan sikap penyair terhadap pembacanya, sedangkan suasana adalah keadaan yang melingkupinya. Unsur batin ini erat kaitannya denga tema dan rasa. Berikut jenis-jenis nada dalam puisi: Nada romantik, yaitu penggambaran suasana hati yang menyenangkan dan tenang, ditandai dengan intonasi sedikit tinggi namun diimbangi intonasi rendah dan perlahan. Nada ini sesuai dengan peristiwa indah dan membahagiakan. Nada melankolik, yaitu penggambaran suasana hati yang sedih, ditandai dengan intonasi yang lebih rendah dan perlahan. Nada ini sesuai dengan peristiwa yang menyedihkan, penderitaan, maupun kerinduan. Nada patriotik, yaitu penggambaran suasana hati yang semangat, ditandai dengan intonasi yang tinggi atau cepat. Nada ini sesuai dengan puisi dengan tema perjuangan, nasionalisme, ataupun tentang impian. Nada protes, yaitu penggambaran sikap yang menunjukkan protes atau perasaan pertentangan terhadap suatu hal. Nada ini ditandai dengan intonasi tinggi dan pantas, serta sesuai untuk menggambarkan peristiwa yang ketidakadilan. Nada sinis, yaitu penggambaran suasana hati yang tidak menyenangkan, ditandai dengan intonasi yang agak rendah dan perlahan. Nada ini sesuai penggambaran peristiwa yang tidak disukai. Suasana yang terjadi dalam puisi tersebut adalah suasana bahagia/menenangkan . Berdasarkan kutipan: .... Di Mana Jiwa Tak Mengingat Rumah Di Saat Hidup Serasa Sempurna Sungguh Jelita Permadani lni .... Bait tersebut menggambarkan kekaguman seseorang terhadap keindahan alam yang membuat hatinya tenang dan menggunakan nada romantik. Dengan demikian jawaban yang benar adalah suasana yang terjadi pada puisi tersebut ialah suasana bahagia/menenangkan.

Nada dan suasana (tone) adalah salah satu unsur batin puisi. Nada merupakan sikap penyair terhadap pembacanya, sedangkan suasana adalah keadaan yang melingkupinya. Unsur batin ini erat kaitannya denga tema dan rasa.  

Berikut jenis-jenis nada dalam puisi:

  1. Nada romantik, yaitu penggambaran suasana hati yang menyenangkan dan tenang, ditandai dengan intonasi sedikit tinggi namun diimbangi intonasi rendah dan perlahan. Nada ini sesuai dengan peristiwa indah dan membahagiakan.
  2. Nada melankolik, yaitu penggambaran suasana hati yang sedih, ditandai dengan intonasi yang lebih rendah dan perlahan. Nada ini sesuai dengan peristiwa yang menyedihkan, penderitaan, maupun kerinduan.
  3. Nada patriotik, yaitu penggambaran suasana hati yang semangat, ditandai dengan intonasi yang tinggi atau cepat. Nada ini sesuai dengan puisi dengan tema perjuangan, nasionalisme, ataupun tentang impian.
  4. Nada protes, yaitu penggambaran sikap yang menunjukkan protes atau perasaan pertentangan terhadap suatu hal. Nada ini ditandai dengan intonasi tinggi dan pantas, serta sesuai untuk menggambarkan peristiwa yang ketidakadilan.
  5. Nada sinis, yaitu penggambaran suasana hati yang tidak menyenangkan, ditandai dengan intonasi yang agak rendah dan perlahan. Nada ini sesuai penggambaran peristiwa yang tidak disukai. 

Suasana yang terjadi dalam puisi tersebut adalah suasana bahagia/menenangkan. Berdasarkan kutipan:
.... 
Di Mana Jiwa Tak Mengingat Rumah
Di Saat Hidup Serasa Sempurna
Sungguh Jelita Permadani lni
.... 

Bait tersebut menggambarkan kekaguman seseorang terhadap keindahan alam yang membuat hatinya tenang dan menggunakan nada romantik.


Dengan demikian jawaban yang benar adalah suasana yang terjadi pada puisi tersebut ialah suasana bahagia/menenangkan.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Sarah

Pembahasan lengkap banget

Oza

ko Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Tuliskan sikap penyair terhadap masalah yang diungkapkan!

3

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia