Iklan

Pertanyaan

Bagaimana respons PKI terhadap kebijakan Dekiarasi Ekonomi?

Bagaimana respons PKI terhadap kebijakan Dekiarasi Ekonomi?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

54

:

01

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Kebijakan Deklarasi Ekonomi (Dekon) dikritik oleh PKI karena dianggap menguntungka kaum imperialis dan terlalu patuh kepada negara-negara Barat. Selain itu, kebijakan Dekon juga dianggap merugikan kaum rakyat bawah. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Deklarasi Ekonomi (Dekon) yang dicanangkan oleh Presiden Sukarno pada tahun 1963 merupakan salah satu corak dari kebijakan ekonomi terpimpin. Kebijakan ekonomi ini bersifat terpimpin, artinya segala kegiatan ekonomi di kendalikan secara total oleh pemerintah. Tujuanditerapkannya kebijakan ini tidak lain adalah untuk menerapkan sistem ekonomi yang bebas dari unsur imperialisme dan terwujudnya ekonomi sosialis Indonesia dengan cara terpimpin. Dalam peraturannya, Dekon mengeluarkanperaturan 26 Mei 1963. Diberlakukannya peraturan tersebut tidak terlepas dari pihak yang menentang, yakni PKI. Peraturan 26 Mei 1963 yang diterapkan dalam Deklarasi Ekonomi mendapat kritik dari PKI karena dianggap menguntungkan kaum imperialis dan terlalu patuh kepada kapitalis barat. PKI juga berpendapat bahwa penerapan peraturan 26 Mei 1963 akan berdampak pada kenaikan tarif listrik dan angkutan umum, sehingga sangat merugikan kaum rakyat bawah. Terlebih lagi, PKI khawatir akan keterlibatan Indonesia dengan IMF, di mana IMF menginginkan Indonesia agar melakukan stablisasi dan liberalisasi ekonomi. Mengetahui hal tersebut, maka D.N Aidit berupaya membujuk Presiden Sukarno agar lebih baik berkiblat ke Uni Soviet dan Republik Rakyat Tiongkok (Blok Timur), sehingga tidak terjerat oleh belenggu kapitalisme IMF yang notabene didukung oleh negara-negara Blok Barat.

Kebijakan Deklarasi Ekonomi (Dekon) dikritik oleh PKI karena dianggap menguntungka kaum imperialis dan terlalu patuh kepada negara-negara Barat. Selain itu, kebijakan Dekon juga dianggap merugikan kaum rakyat bawah.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Deklarasi Ekonomi (Dekon) yang dicanangkan oleh Presiden Sukarno pada tahun 1963 merupakan salah satu corak dari kebijakan ekonomi terpimpin. Kebijakan ekonomi ini bersifat terpimpin, artinya segala kegiatan ekonomi di kendalikan secara total oleh pemerintah. Tujuan diterapkannya kebijakan ini tidak lain adalah untuk menerapkan sistem ekonomi yang bebas dari unsur imperialisme dan terwujudnya ekonomi sosialis Indonesia dengan cara terpimpin. Dalam peraturannya, Dekon mengeluarkan peraturan 26 Mei 1963. Diberlakukannya peraturan tersebut tidak terlepas dari pihak yang menentang, yakni PKI. 

Peraturan 26 Mei 1963 yang diterapkan dalam Deklarasi Ekonomi mendapat kritik dari PKI karena dianggap menguntungkan kaum imperialis dan terlalu patuh kepada kapitalis barat. PKI juga berpendapat bahwa penerapan peraturan 26 Mei 1963 akan berdampak pada kenaikan tarif listrik dan angkutan umum, sehingga sangat merugikan kaum rakyat bawah. Terlebih lagi, PKI khawatir akan keterlibatan Indonesia dengan IMF, di mana IMF menginginkan Indonesia agar melakukan stablisasi dan liberalisasi ekonomi. Mengetahui hal tersebut, maka D.N Aidit berupaya membujuk Presiden Sukarno agar lebih baik berkiblat ke Uni Soviet dan Republik Rakyat Tiongkok (Blok Timur), sehingga tidak terjerat oleh belenggu kapitalisme IMF yang notabene didukung oleh negara-negara Blok Barat.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

33

Rina Kurniawati

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam rangka melakukan perbaikan ekonomi pada masa Demokrasi Terpimpin, pemerintah membentuk Panitia Tiga Belas. Panitia ini menghasilkan konsep yang disebut ...

137

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia