Iklan

Pertanyaan

Bagaimana peran hormon auksin pada daun muda?

Bagaimana peran hormon auksin pada daun muda?space 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

20

:

28

:

18

Klaim

Iklan

I. Rohmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

auksin berperan dalam pemanjangan sel pada akar dan daun sehingga memicu pertumbuhan primer.

auksin berperan dalam pemanjangan sel pada akar dan daun sehingga memicu pertumbuhan primer.space

Pembahasan

Auksin atau Asam Indol Asetatmerupakan salah satu hormon pertumbuhan yang terdapat pada tumbuhan.Auksin berada di ujung-ujung tanaman dan daun yang masih muda. Auksin berfungsi untuk mendorong pertumbuhan tanaman dengan cara pemanjangan sel pada akar dan batang. Auksin juga berfungsi dalam perkembangan bunga dan buah.Adanya auxin dapat merangsang pertumbuhan daun atau tunas yang belum tua dan menyebar ke luar organ turun ke pedicel atau petiole yang kemudian mencegah pembentukan lapisan absisi. Namun, auksin dapat menghambat pertumbuhan jika terkena cahaya matahari. Tumbuhan yang terkena matahari akan terhambat pertumbuhannya dibanding bagian yang tidak terkena cahaya. Jadi, auksin berperan dalam pemanjangan sel pada akar dan daun sehingga memicu pertumbuhan primer.

Auksin atau Asam Indol Asetat merupakan salah satu hormon pertumbuhan yang terdapat pada tumbuhan. Auksin berada di ujung-ujung tanaman dan daun yang masih muda.  Auksin berfungsi untuk mendorong pertumbuhan tanaman dengan cara pemanjangan sel pada akar dan batang. Auksin juga berfungsi dalam perkembangan bunga dan buah. Adanya auxin dapat merangsang pertumbuhan daun atau tunas yang belum tua dan menyebar ke luar organ turun ke pedicel atau petiole yang kemudian mencegah pembentukan lapisan absisi. Namun, auksin dapat menghambat pertumbuhan jika terkena cahaya matahari. Tumbuhan yang terkena matahari akan terhambat pertumbuhannya dibanding bagian yang tidak terkena cahaya.space 

Jadi, auksin berperan dalam pemanjangan sel pada akar dan daun sehingga memicu pertumbuhan primer.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam perbanyakan tanaman secara cangkok, hormon yang paling di butuhkan adalah....

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia