Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bagaimana peran dari komponen asosiasi dalam unsur interpretasi citra ?

Bagaimana peran dari komponen asosiasi dalam unsur interpretasi citra ?space 

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Interpretasi citra merupakan kegiatan menganalisis foto udara dari hasil penginderaan jauh untuk mengidentifikasi suatu objek dan peran dari objek tersebut. Dalam proses interpretasi citra, terdapat proses identifikasi berupa unsur-unsur dalam menginterpretasikan citra. Salah satunya adalah unsur asosiasi. Asosiasi merupakan keterkaitan suatu objek dengan objek lain. Peran dari unsur asosiasi adalah untuk melihat keterkaitan sebuah objek yang dapat kita identifikasi dengan objek lainnya yang berada pada sekitar lokasi pengamatan. Contoh dari peran asosiasi adalah sebagai berikut. Lapangan bola, kita dapat mengidentifikasiobjek tersebut merupakan lapangan bola karena terdapat hamparan lahan yang luas dan terdapat gawang di kedua sisi nya, sehingga objek yang kita amati merupakan lapangan bola karena berasosiasi dengan gawang. Bangunan sekolah, kita dapat mengidentifikasi sebuah objek merupakan bangunan sekolah karena di tengah-tengah bangunan terdapat lapangan, sehingga objek yang kita amati merupakan bangunan sekolah karena berasosiasi dengan lapangan.

Interpretasi citra merupakan kegiatan menganalisis foto udara dari hasil penginderaan jauh untuk mengidentifikasi suatu objek dan peran dari objek tersebut. Dalam proses interpretasi citra, terdapat proses identifikasi berupa unsur-unsur dalam menginterpretasikan citra. Salah satunya adalah unsur asosiasi. Asosiasi merupakan keterkaitan suatu objek dengan objek lain. Peran dari unsur asosiasi adalah untuk melihat keterkaitan sebuah objek yang dapat kita identifikasi dengan objek lainnya yang berada pada sekitar lokasi pengamatan.

Contoh dari peran asosiasi adalah sebagai berikut.

  • Lapangan bola, kita dapat mengidentifikasi objek tersebut merupakan lapangan bola karena terdapat hamparan lahan yang luas dan terdapat gawang di kedua sisi nya, sehingga objek yang kita amati merupakan lapangan bola karena berasosiasi dengan gawang.
  • Bangunan sekolah, kita dapat mengidentifikasi sebuah objek merupakan bangunan sekolah karena di tengah-tengah bangunan terdapat lapangan, sehingga objek yang kita amati merupakan bangunan sekolah karena berasosiasi dengan lapangan.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pengenalan objek pada citraselalu menggunakan unsur-unsur interpretasi. Jika objek perkebunan kopi dikenali berdasarkan kondisi lereng miring, unsur interpretasi yangg digunakanyaitu....

10

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia