Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bagaimana cara menghasilkan semangka tanpa biji menggunakan kolkisin?

Bagaimana cara menghasilkan semangka tanpa biji menggunakan kolkisin?space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kolkisin mencegah terbentuknya benang spindel sehingga kromatid tidak terpisah.

kolkisin mencegah terbentuknya benang spindel sehingga kromatid tidak terpisah.space

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Penerapan mutasi pada bidang pertanian dapat memberikan manfaat yang menguntungkan bagi manusia. Seperti pada budi daya semangka tanpa biji, pemberian kolkisin pada tunas dan perendaman biji semangka ke dalam kolkisin dapat mencegah terbentuknya benang-benang spindel selama terjadi pembelahan mitosis.Tanpa benang spindel, kromatid-kromatid tidak dapat dipisahkan. Akibatnya terjadi pelipatgandaan jumlah kromosom, misal 3n (triploid) yang merupakan bibit semangka tanpa biji. Jadi, kolkisin mencegah terbentuknya benang spindel sehingga kromatid tidak terpisah.

Penerapan mutasi pada bidang pertanian dapat memberikan manfaat yang menguntungkan bagi manusia. Seperti pada budi daya semangka tanpa biji, pemberian kolkisin pada tunas dan perendaman biji semangka ke dalam kolkisin dapat mencegah terbentuknya benang-benang spindel selama terjadi pembelahan mitosis. Tanpa benang spindel, kromatid-kromatid tidak dapat dipisahkan. Akibatnya terjadi pelipatgandaan jumlah kromosom, misal 3n (triploid) yang merupakan bibit semangka tanpa biji.space 

Jadi, kolkisin mencegah terbentuknya benang spindel sehingga kromatid tidak terpisah.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

16

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan beberapa keunggulan tanaman berikut! Ukuran buah lebih besar. Tahan terhadap kekeringan. Tingkat produktivitas tinggi. Rasa buah lebih manis. Memiliki kandungan nutrisi le...

21

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia