Iklan

Pertanyaan

Bagaimana cara mengatasi permasalahan pembuangan limbah disungai?

Bagaimana cara mengatasi permasalahan pembuangan limbah disungai?

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

17

:

42

:

24

Klaim

Iklan

P. Data

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Cara mengatasi permasalahan pembuangan limbah di sungai, diantaranya adalah : Pembuatan kolam stabilisasi Di kolam stabilisasi ini air limbah akan diolah secara alami untuk menetralisir zat pencemar sebelum dialirkan ke sungai. Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) Di sini pengolahan air limbah menggunakan alat khusus dengan tiga tahapan yakni tahap pertama (primary), kedua (secondary) dan tahap lanjutan (tertiary). Menggunakan detergen yang ramah lingkungan Menjaga kualitas air sungai Dalam hal ini tidak menjadikannya sebagai tempat mencuci, maupun sebagai tempat mandi dan buang air seperti yang sering terlihat di beberapa daerah di Indonesia. Melakukan penanaman tanaman dipinggir sungai.

Cara mengatasi permasalahan pembuangan limbah di sungai, diantaranya adalah :

  • Pembuatan kolam stabilisasi
    Di kolam stabilisasi ini air limbah akan diolah secara alami untuk menetralisir zat pencemar sebelum dialirkan ke sungai.
  • Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL)
    Di sini pengolahan air limbah menggunakan alat khusus dengan tiga tahapan yakni tahap pertama (primary), kedua (secondary) dan tahap lanjutan (tertiary).
  • Menggunakan detergen yang ramah lingkungan
  • Menjaga kualitas air sungai
    Dalam hal ini tidak menjadikannya sebagai tempat mencuci, maupun sebagai tempat mandi dan buang air seperti yang sering terlihat di beberapa daerah di Indonesia.
  • Melakukan penanaman tanaman dipinggir sungai.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar dan informasi berikut! Pencemaran air adalah masuknya mahluk hidup, zat, energi atau komponen lain ke dalam air, sehingga kualitas air turun sampai ke tingkat tertentu yang men...

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia