Iklan

Pertanyaan

Bagaimana caramemisahkan silikon dari kuarsa? Tuliskan reaksinya!

Bagaimana cara memisahkan silikon dari kuarsa? 
Tuliskan reaksinya!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

27

:

05

Klaim

Iklan

S. Hidayati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

berdasarkan uraian di atas maka proses pemisahan silikon dari kuarsa secara garis besar melalui empat tahapan reaksi.

berdasarkan uraian di atas maka proses pemisahan silikon dari kuarsa secara garis besar melalui empat tahapan reaksi.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pemisahan silikon dari kuarsa dapat dilakukan dengan cara mereduksi kuarsa dengan kokas (C). Berikut adalah tahapan reaksi yang terjadi: Proses reduksi yang dilakukan pada suhu 3000 o C . Lelehan silikon didinginkan sehinggaberwujud padatan yang kemudian direaksikan dengan gas klorin. Gas yang terbentuk dialirkan menuju gas sehingga mengalami reduksi dan menghasilkan padatan Si. Padatan silikon yang didapatkan kemudian dimurnikan dengan cara zona refining. Pada proses pemurnian ini, pemisahan silikon dari pengotornya dilakukan berdasarkan konsep sifat koligatif larutan dimana titik lebur silikon murni sebagai pelarut murni akan lebih tinggi daripada pengotornya yang merupakan zat terlarut. Jadi, berdasarkan uraian di atas maka proses pemisahan silikon dari kuarsa secara garis besar melalui empat tahapan reaksi.

Pemisahan silikon dari kuarsa dapat dilakukan dengan cara mereduksi kuarsa dengan kokas (C). Berikut adalah tahapan reaksi yang terjadi:

  • Proses reduksi yang dilakukan pada suhu 3000oC.

             begin mathsize 14px style Si O subscript 2 open parentheses italic l close parentheses and 2 C open parentheses italic s close parentheses yields Si open parentheses italic l close parentheses and 2 C O subscript 2 open parentheses italic g close parentheses end style  

  • Lelehan silikon didinginkan sehingga berwujud padatan yang kemudian direaksikan dengan gas klorin.

             begin mathsize 14px style Si open parentheses italic s close parentheses and 2 Cl subscript 2 open parentheses italic g close parentheses yields Si Cl subscript 4 open parentheses italic g close parentheses end style  

  • Gas begin mathsize 14px style Si Cl subscript 4 end style yang terbentuk dialirkan menuju gas begin mathsize 14px style H subscript 2 end stylesehingga mengalami reduksi dan menghasilkan padatan Si.

              begin mathsize 14px style Si Cl subscript 4 open parentheses italic g close parentheses and 2 H subscript 2 open parentheses italic g close parentheses yields Si open parentheses italic s close parentheses and 4 H Cl open parentheses italic g close parentheses end style 

  • Padatan silikon yang didapatkan kemudian dimurnikan dengan cara zona refining. Pada proses pemurnian ini, pemisahan silikon dari pengotornya dilakukan berdasarkan konsep sifat koligatif larutan dimana titik lebur silikon murni sebagai pelarut murni akan lebih tinggi daripada pengotornya yang merupakan zat terlarut.


Jadi, berdasarkan uraian di atas maka proses pemisahan silikon dari kuarsa secara garis besar melalui empat tahapan reaksi.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

35

Iklan

Pertanyaan serupa

Silikon dipisahkan dari kuarsa dengan cara...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia