Iklan

Pertanyaan

Bagaimana cara air dapat mencapai silinder pusat jika air yang diserap dari tanah tidak dapat melewati lapisan endodermis pada akar? Jelaskan!

Bagaimana cara air dapat mencapai silinder pusat jika air yang diserap dari tanah tidak dapat melewati lapisan endodermis pada akar? Jelaskan!space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

17

:

01

:

53

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pada endodermis terdapat oleh Pita simplas Caspary yang mengalami penebalan oleh suberin sehingga menghalangi air yang melewati endodermis.Namun air dapat melalui endodermis yang tidak mengalami penebalan yang disebut sel penerus/ sel peresap.Jalur transpor air ada 2 yaitu: Jalur simplasperpindahan air melewati sitoplasma bergerak dari sel satu ke sel lain secara osmosis dan transpor aktif melalui plasmodesmata (Saluran penghubung antarsel). · Jalur apoplas perpindahan air melewatiruang-ruang antarsel, kemudian ketika sampai padapita simplas Caspary dilanjutkan dengan melewati sel peresap dan mengikuti jalur simplas.

Pada endodermis terdapat oleh Pita simplas Caspary yang mengalami penebalan oleh suberin sehingga menghalangi air yang melewati endodermis. Namun air dapat melalui endodermis yang tidak mengalami penebalan yang disebut sel penerus/ sel peresap. Jalur transpor air ada 2 yaitu:

  1. Jalur simplas perpindahan air melewati sitoplasma bergerak dari sel satu ke sel lain secara osmosis dan transpor aktif melalui plasmodesmata (Saluran penghubung antarsel). · 
  2. Jalur apoplas perpindahan air melewati ruang-ruang antarsel, kemudian ketika sampai pada pita simplas Caspary dilanjutkan dengan melewati sel peresap dan mengikuti jalur simplas. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

35

Sahla Ulfia

Pembahasan lengkap banget

Muna Humayra Balqis

Jawaban tidak sesuai Pembahasan lengkap banget

Senap Ariyanti

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada bagian endodermis akar terjadi penebalan. Bagaimana agar air dapat masuk ke bagian yang lebih dalam dari endodermis?

15

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia