Iklan

Iklan

Pertanyaan

Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kabupaten Malang menguji baku mutu Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) di 50-60 perusahaan secara acak setiap tahunnya. Hasilnya menunjukkan 20 persen perusahaan dinilai tidak memenuhi standar baku mutu pengolahan limbah cairnya. Hasil uji laboratorium air sungai di wilayah Singosari-Lawang serta Wagir-Pakis banyak yang tidak memenuhi chemical oxygen demand (COD) atau oksigen yang dibutuhkan dalam proses kimiawi. Bagaimana kemungkinan kondisi organisme di wilayah tersebut?

Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kabupaten Malang menguji baku mutu Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) di 50-60 perusahaan secara acak setiap tahunnya. Hasilnya menunjukkan 20 persen perusahaan dinilai tidak memenuhi standar baku mutu pengolahan limbah cairnya. Hasil uji laboratorium air sungai di wilayah Singosari-Lawang serta Wagir-Pakis banyak yang tidak memenuhi chemical oxygen demand (COD) atau oksigen yang dibutuhkan dalam proses kimiawi. Bagaimana kemungkinan kondisi organisme di wilayah tersebut? space 

  1. Sampah organik akan menumpuk karena jumlah bakteri pengurai menurun.space space 

  2. Zooplankton akan meningkat karena jumlah ganggang meningkat.undefined 

  3. Produsen tumbuh pesat karena cukup mendapatkan oksigen.undefined 

  4. Jumlah bakteri pengurai tidak berubah karena tidak memerlukan oksigen.undefined 

Iklan

I. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

COD dan BOD merupakan parameter yang digunakan untuk menentukan tingkat kualitas air. COD ( Chemical Oxygen Demand ) merupakan jumlah kebutuhan oksigen yang diperlukan untuk menuraikan senyewa kimia yang terdapat didalam air. sedangkan BOD (Biologycal Oxygen Demand) merupakan jumalah oksigen yang diperlukan organisme untuk menguraikan senyawa kimia. Tingginya nilai BOD dan COD dari suatu perairan menandakan bahwa kualitas air didaerah tersebut buruk karena jumlah oksigen yang terlarut sedikit. Tingginya nilai COD menyebabkan sampah organik pada suatu perairan menjadi menumpuk karena tidak dapat terurai. Hal ini menyebabkan organisme air yang membutuhkan oksigen (ikan, fitoplankton, zooplankton, dan mikroba pengurai) jumlahnya akan berkurang dan digantikan oleh mikroba anaerob yang dapat menimbulkan bau busuk. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

COD dan BOD merupakan parameter yang digunakan untuk menentukan tingkat kualitas air. COD (Chemical Oxygen Demand ) merupakan jumlah kebutuhan oksigen yang diperlukan untuk menuraikan senyewa kimia yang terdapat didalam air. sedangkan BOD (Biologycal Oxygen Demand) merupakan jumalah oksigen yang diperlukan organisme untuk menguraikan senyawa kimia. Tingginya nilai BOD dan COD dari suatu perairan menandakan bahwa kualitas air didaerah tersebut buruk karena jumlah oksigen yang terlarut sedikit. Tingginya nilai COD menyebabkan sampah organik pada suatu perairan menjadi menumpuk karena tidak dapat terurai. Hal ini menyebabkan organisme air yang membutuhkan oksigen (ikan, fitoplankton, zooplankton, dan mikroba pengurai) jumlahnya akan berkurang dan digantikan oleh mikroba anaerob yang dapat menimbulkan bau busuk.undefined

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.undefined

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

97

Maryam Saba

Terima kasih

Rifky

Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Nata

Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sejumlah O 2 ​ (oksigen) yang dibutuhkan untuk mengoksidasi zat-zat organik yang yang ada dalam 1 liter sampel air dan pengoksidasinya K 2 ​ C r 2 ​ O 3 ​ adalah ....

7

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia