Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut! Dampak Pemanasan Global ( Global Warming ) -Pemanasan Global memberikan dampak yang sangat luas yang dibedakan menjadi beberapa dampak umum dengan diperinci dampak khusus yang terjadi permukaan bumi. Meningkatnya suhu permukaan Bumi dalam kurun waktu satu abad terakhir telah mengubah cuaca dan iklim diberbagai wilayah Bumi, terutama di daerah Kutup Utara. Dampak Pemanasan Global terhadap perubahan iklim adalah sebagai berikut. Gunung-gunung es akan mencair, dan akan lebih sedikit es yang terapung di laut Di daerah subtropis, bagian pegunungan yang ditutupi salju akan semakin sedikit serta salju akan lebih cepat mencair. Melelehnya es di Puncak Jayawijaya, Papua, merupakan fenomena yang menegaskan bahwa telah terjadi peningkatan suhu di Indonesia. Air tanah akan lebih cepat menguap sehingga beberapa daerah menjadi lebih kering dari pada sebelumnya. Pola cuaca menjadi tidak terprediksi dan lebih ekstrem; terjadi hujan ekstrem atau kekeringan ekstrem di berbagai wilayah Angin akan bertiup lebih kencang dengan pola berbeda sehingga akan terbentuk angin puting beliung. Curah hujan akan meningkat dan badai akan sering terjadi. Poster yang tepat dan bisa mendeskripsikan wacana di atas adalah ....

Bacalah teks berikut!

Dampak Pemanasan Global (Global Warming) - Pemanasan Global memberikan dampak yang sangat luas yang dibedakan menjadi beberapa dampak umum dengan diperinci dampak khusus yang terjadi permukaan bumi. 

Meningkatnya suhu permukaan Bumi dalam kurun waktu satu abad terakhir telah mengubah cuaca dan iklim diberbagai wilayah Bumi, terutama di daerah Kutup Utara. Dampak Pemanasan Global terhadap perubahan iklim adalah sebagai berikut.

  • Gunung-gunung es akan mencair, dan akan lebih sedikit es yang terapung di laut
  • Di daerah subtropis, bagian pegunungan yang ditutupi salju akan semakin sedikit serta salju akan lebih cepat mencair.  Melelehnya es di Puncak Jayawijaya, Papua, merupakan fenomena yang menegaskan bahwa telah terjadi peningkatan suhu di Indonesia. 
  • Air tanah akan lebih cepat menguap sehingga beberapa daerah menjadi lebih kering dari pada sebelumnya. 
  • Pola cuaca menjadi tidak terprediksi dan lebih ekstrem; terjadi hujan ekstrem atau kekeringan ekstrem di berbagai wilayah 
  • Angin akan bertiup lebih kencang dengan pola berbeda sehingga akan terbentuk angin puting beliung. 
  • Curah hujan akan meningkat dan badai akan sering terjadi.

 

Poster yang tepat dan bisa mendeskripsikan wacana di atas adalah ....space space   

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

43

:

17

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pilihan yang tepat adalah jawaban a, karena wacana di atas membahas tentang bahaya global warming maka poster yang paling tepat untuk mendeskripsikan wacana di atas adalah jawaban a. Sedangkan pilihan b dan c kurang tepat.

Pilihan yang tepat adalah jawaban a, karena wacana di atas membahas tentang bahaya global warming maka poster yang paling tepat untuk mendeskripsikan wacana di atas adalah jawaban a. Sedangkan pilihan b dan c kurang tepat.space space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah bacaan berikut dengan cermat! Bentuk benda dapat berubah jika suhunya berubah. Benda padat dapat berubah menjadi benda cair jika dipanaskan. Benda cair dapat berubah menjadi gas jika dipana...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia