Iklan

Pertanyaan

Bacalah paragraf berikut! Menurut penelitian, semua aktivitas anggota tubuh manusia dikendalikan dari pusat yang sama, yaitu otak. Sementara itu, sebagian besar gerak tubuh kita berada di bawah kinerja otak kiri. [. . . .] otak kiri ini mampu menggerakkan anggota-anggota tubuh sebelah kanan, mulai dari mata, tangan, kaki, dan sebagainya. Begitu pula berlaku sebaliknya, otak kanan yang menggerakkan bagian tubuh sebelah kiri. Beberapa ilmuwan lain berpendapat cara kerja otak yang seperti itu juga berlaku pada [. . .] tubuh hewan sejak setengah [. . .] tahun yang lalu. Kata baku yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah . . . .

Bacalah paragraf berikut!

     Menurut penelitian, semua aktivitas anggota tubuh manusia dikendalikan dari pusat yang sama, yaitu otak. Sementara itu, sebagian besar gerak tubuh  kita berada di bawah kinerja otak kiri. [. . . .] otak kiri ini mampu menggerakkan anggota-anggota tubuh sebelah kanan, mulai dari mata, tangan, kaki, dan sebagainya. Begitu pula berlaku sebaliknya, otak kanan yang menggerakkan bagian tubuh sebelah kiri. Beberapa ilmuwan lain berpendapat cara kerja otak yang seperti itu juga berlaku pada [. . .] tubuh hewan sejak setengah [. . .] tahun yang lalu.

Kata baku yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah . . . .

  1. syaraf, sistem, milyar

  2. saraf, sistem, miliar

  3. syaraf, sistim, miliar

  4. saraf, sistim, milyar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

07

:

09

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah saraf, sistem, miliar.

jawaban yang tepat adalah saraf, sistem, miliar.

Pembahasan

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), penulisan kata baku yang tepat yaitu saraf, sistem, dan miliar. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah saraf, sistem, miliar.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), penulisan kata baku yang tepat yaitu saraf, sistem, dan miliar. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah saraf, sistem, miliar.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Iklan

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia