Iklan

Pertanyaan

Bacalah laporan hasil pengamatan di bawah ini! Laporan Hasil Pengamatan Bengkel Sepeda Motor “Sukses Selalu” di Depok 1. Hari / tanggal pengamatan : Senin, 20 Mei 2000 2. Lokasi pengamatan : Bengkel sepeda motor “Sukses Selalu ”, Jalan Majapahit 1 No. 14, Depok. 3. Pengamat : Timothy 4. Hasil Pengamatan : Di pinggiran kota Depok, Paman Demmy memiliki bengkel sepeda motor, bengkel tersebut terletak di Jalan Majapahit 1 No. 14, Depok, kurang lebih 10 km dari kota Depok. Paman Demmy menamakannya “Sukses Selalu”. Di bengkel tersebut, Paman Demmy memperkerjakan 10 orang montir. Mereka memiliki keahlian yang berbeda-beda. Ada yang ahli mesin, ahli menyetel roda, dan ahli memasang ban. Pekerjaan Paman Demmy hanya mengawasi montirnya saja. Akan tetapi, terkadang ia memberikan pengarahan. Kegiatan di bengkel Paman Demmy sangat sibuk. Beberapa orang tampak antre untuk memperbaiki sepeda motornya. Para montir melayani pelanggan dengan ramah dan cekatan. Hal inilah yang menjadi daya tarik para pelanggan. Semakin hari, pelanggan semakin bertambah banyak. Pelanggan merasa puas melihat hasil pekerjaan montir-montir yang berpengalaman dan terdidik itu, sehingga mereka Selain ingin memperbaiki kendaraan, ada juga orang yang datang untuk membeli onderdil kendaraan. Dimas melakukan kunjungan ke….

Bacalah laporan hasil pengamatan di bawah ini!
                                                            Laporan Hasil Pengamatan
                                                            Bengkel Sepeda Motor
                                                            “Sukses Selalu” di Depok

1. Hari / tanggal pengamatan : Senin, 20 Mei 2000
2. Lokasi pengamatan : Bengkel sepeda motor “Sukses Selalu ”, Jalan Majapahit 1  No. 14, Depok.
3. Pengamat : Timothy
4. Hasil Pengamatan :
Di pinggiran kota Depok, Paman Demmy memiliki bengkel sepeda motor, bengkel tersebut terletak di Jalan Majapahit 1  No. 14, Depok, kurang lebih 10 km dari kota Depok. Paman Demmy menamakannya “Sukses Selalu”. Di bengkel tersebut, Paman Demmy memperkerjakan 10 orang montir. Mereka memiliki keahlian yang berbeda-beda. Ada yang ahli mesin, ahli menyetel roda, dan ahli memasang ban. Pekerjaan Paman Demmy hanya mengawasi montirnya saja. Akan tetapi, terkadang ia memberikan pengarahan. Kegiatan di bengkel Paman Demmy sangat sibuk. Beberapa orang tampak antre untuk memperbaiki sepeda motornya. Para montir melayani pelanggan dengan ramah dan cekatan. Hal inilah yang menjadi daya tarik para pelanggan. Semakin hari, pelanggan semakin bertambah banyak. Pelanggan merasa puas melihat hasil pekerjaan montir-montir yang berpengalaman dan terdidik itu, sehingga mereka Selain ingin memperbaiki kendaraan, ada juga orang yang datang untuk membeli onderdil kendaraan.

Dimas melakukan kunjungan ke….

  1. Bengkel sepeda motor “Sukses Selalu”

  2. Jalan Sultan Agung 134, Depok

  3. Sebuah bengkel di pinggiran kota Depok

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

00

:

07

:

04

:

38

Klaim

Iklan

D. Entry

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Timothy melakukan pengamatan di bengkel Paman Demmy di Jalan Majapahit 1 No. 14 Kota Depok.

Timothy melakukan pengamatan di bengkel Paman Demmy di Jalan Majapahit 1 No. 14 Kota Depok.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Pertanyaan serupa

Mita:“Bagaimana pendapatmu dengan semakin seringnya terjadi kecelakaan Lalu lintas? Mila: “Ya menurut pendapatku penyebabnya . . . “ Kalimat yang tepat untuk melengkapi percakapan di atas ada...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia