Iklan

Pertanyaan

Bacalah kutipan pidato berikut! Hadirin yang berbahagia, Karena itu, melalui pidato ini saya mengajak rekan-rekan pelajar sebagai generasi muda penerus bangsa untuk mampu memelihara kepribadian dan jati diri Bangsa Indonesia, serta menjaga dan mengembangkan nilai-nilai budaya nasional dalam cara yang benar dan positif. Penggunaan huruf kapital pada kutipan pidato di atas salah karena....

Bacalah kutipan pidato berikut!

Hadirin yang berbahagia,

Karena itu, melalui pidato ini saya mengajak rekan-rekan pelajar sebagai generasi muda penerus bangsa untuk mampu memelihara kepribadian dan jati diri Bangsa Indonesia, serta menjaga dan mengembangkan nilai-nilai budaya nasional dalam cara yang benar dan positif.

Penggunaan huruf kapital pada kutipan pidato di atas salah karena....

  1. penulisan kata bangsa diikuti nama negaranya

  2. penulisan kata bangsa menunjukkan letak geografi

  3. penulisan kata bangsa terdapat di tengah kalimat

  4. penulisan kata bangsa bukan menunjukkan letak geografi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

16

:

53

Klaim

Iklan

M. Rozalina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Jambi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah d

jawaban yang tepat adalah d

Pembahasan

Penggunaan huruf kapital pada kutipan pidato di atas mengalami kesalahan. Hal tersebut karena kata bangsa tidak menunjukkan letak geografi. Kata yang menunjukkan letak geografi antara lain: Pulau Jawa, Negara Indonesia, dll. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah d

Penggunaan huruf kapital pada kutipan pidato di atas mengalami kesalahan. Hal tersebut karena kata bangsa tidak menunjukkan letak geografi. Kata yang menunjukkan letak geografi antara lain: Pulau Jawa, Negara Indonesia, dll. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah d

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Sekolah ini layak menjadi teladan dan tempat bertanya tentang suksesnya mewujudkan kebersihan dan keindahan. Semua ini terwujud karena hasil binaan dari para guru, tokoh agama dan tokoh masyarakat di ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia