Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah kutipan drama berikut! Yu Seblak : Mosok pakai SMS. Mana sempat para pahlawan itu baca SMS. Mereka itu luar biasa sibuk menerima berbagai permintaan. Kalau pakai hot-line , dijamin langsung sampai dan segera dipertimbangkan. Perempuan : Ya sudah saya pasrah. (menyerahkan uang) Tapi pasti dijamin saya tidak kena garukan kan Yu . . . . Yu Seblak : Asal ada garukan kamu ndelik , pasti slamet . Perempuan .keluar Yu Seblak : (kepada seorang lelaki) Lha sampeyan punya permintaan apa? Lelaki : lni begini, Yu. Yu Seblak kan sudah baca berita soal kasus penggelapan uang bantuan pangan untuk orang-orang miskin. Di Koran- koran sudah geger kok Yu. Yu Seblak : (sambil menambah kemenyan) Lantas hubungannya apa dengan diriku? Mau korupsi ya silahken , mau ngrampok ya silahken . Emangnya gue pikirin! Yang penting orang macam saya ini jujur. Mosok saya ini maukorupsi menyan. Terus untuk apa? Nggo mut-mutan ? Lelaki : Bukan begitu, Yu. ini kasus saya. Terus terang saya ini terlibat. Karena itu, saya minta slamet. Lolos dari pemeriksaan, gitu lho. Dikutip dari: lndra Tranggono, Monumen, Yogyakarta, Yayasan untuk Indonesia, 200 Watak tokoh lelaki yang tergambar dalam kutipan drama tersebut adalah ....

Bacalah kutipan drama berikut!


Yu Seblak: Mosok pakai SMS. Mana sempat para pahlawan itu baca SMS. Mereka itu luar biasa sibuk menerima berbagai permintaan. Kalau pakai hot-line, dijamin langsung sampai dan segera dipertimbangkan.

Perempuan: Ya sudah saya pasrah. (menyerahkan uang) Tapi pasti dijamin saya tidak kena garukan kan Yu . . . .

Yu Seblak : Asal ada garukan kamu ndelik, pasti slamet.

Perempuan .keluar

Yu Seblak:  (kepada seorang lelaki) Lha sampeyan punya permintaan apa?

Lelaki: lni begini, Yu. Yu Seblak kan sudah baca berita soal kasus penggelapan uang bantuan pangan untuk orang-orang miskin. Di Koran- koran sudah geger kok Yu.

Yu Seblak: (sambil menambah kemenyan) Lantas hubungannya apa dengan diriku? Mau korupsi ya silahken, mau ngrampok ya silahken. Emangnya gue pikirin! Yang penting orang macam saya ini jujur. Mosok saya ini maukorupsi menyan. Terus untuk apa? Nggo mut-mutan?

Lelaki: Bukan begitu, Yu. ini kasus saya. Terus terang saya ini terlibat. Karena itu, saya minta slamet. Lolos dari pemeriksaan, gitu lho.

Dikutip dari: lndra Tranggono, Monumen, Yogyakarta, Yayasan untuk Indonesia, 200


Watak tokoh lelaki yang tergambar dalam kutipan drama tersebut adalah .... 

 

  1. tidak sabarundefined 

  2. mudah marahundefined 

  3. suka mengancamundefined 

  4. kurang peduli sesamaundefined 

  5. tidak tanggung jawabundefined 

Iklan

R. Trihandayani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pada dialog terakhir tokoh lelaki yaitu "Lelaki : Bukan begitu, Yu. Ini kasus saya. Terus terang saya ini terlibat. Karena itu, saya minta slamet. Lolos dari pemeriksaan, gitu lho." Menggambarkan bahwa tokoh lelaki ini meminta Yu Seblak membantunya lolos dari pemeriksaan kasus korupsi yang ia lakukan . Ini mencerminkan bahwa tokoh lelaki lari dari tanggung jawabnya mendapat hukuman karena korupsi. Dapat kita ketahui bahwa tokoh lelaki ini memiliki watak tidak bertanggung jawab. Jawaban : E. tidak bertanggung jawab

Pada dialog terakhir tokoh lelaki yaitu 

"Lelaki: Bukan begitu, Yu. Ini kasus saya. Terus terang saya ini terlibat. Karena itu, saya minta slamet. Lolos dari pemeriksaan, gitu lho."

Menggambarkan bahwa tokoh lelaki ini meminta Yu Seblak membantunya lolos dari pemeriksaan kasus korupsi yang ia lakukan. Ini mencerminkan bahwa tokoh lelaki lari dari tanggung jawabnya mendapat hukuman karena korupsi. Dapat kita ketahui bahwa tokoh lelaki ini memiliki watak tidak bertanggung jawab. 

Jawaban : E. tidak bertanggung jawab undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

66

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah kutipan drama berikut! Tokoh I : Keuntungan apa yang diperdapat sementara aku tidak ikut berusaha? Pedagang II : Cara seorang pemimpin berdagang tentu lain bentuknya. Pedagang I : T...

57

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia