Iklan
Pertanyaan
Bacalah kutipan cerpen ini dengan saksama!
Indah, Dani, Silvi, dan Amar akan mengerjakan tugas kelompok bersama. Mereka diberi tugas untuk membuat kerajinan tangan dari bambu. Mereka sudah menyepakati tugas masing-masing. Indah dan Silvi mendapat tugas membawa pisau dapur, Dani dan Amar bertugas membawa sepotong bambu. Indah, Silvi, dan Dani membawa tugas masing-masing. Namun, Amar tidak membawa bambu yang ditugasinya. Bahkan, saat ditanya oleh teman-temannya, Amar berkata bahwa dia tidak mendapatkan tugas apapun.
Penokohan tokoh Amar yang tidak bertanggung jawab terlihat melalui …
penjelasan langsung
ujaran tokoh lain
dialog antartokoh
perilaku tokoh
Iklan
M. Robo
Master Teacher
1
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia