Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah kutipan cerpen berikut ! (1) Mereka larut dalam tawa dan obrolan yang tak jelas arahnya. (2) Aku memandangnya dari balik meja yang penuh makanan dan minuman. (3) Duduk diam dan menatapnya dalam-dalam. (4) Aku mencoba ingin ditatap mereka dengan menumpahkan segelas minuman, tapi tidak ada yang mengalihkan perhatian kepadaku, semua sibuk dengan kegembiraan ini. (5) Kuputuskan untuk keluar dan menikmati keceriaan anak-anak yang berkejaran di halaman . Bukti bahwa tokoh “Aku” menginginkan perhatian terdapat pada nomor …

Bacalah kutipan cerpen berikut !

 

 

(1) Mereka larut dalam tawa dan obrolan yang tak jelas arahnya. (2) Aku memandangnya dari balik meja yang penuh makanan dan minuman. (3) Duduk diam dan menatapnya dalam-dalam. (4) Aku mencoba ingin ditatap mereka dengan menumpahkan segelas minuman, tapi tidak ada yang mengalihkan perhatian kepadaku, semua sibuk dengan kegembiraan ini. (5) Kuputuskan untuk keluar dan menikmati keceriaan anak-anak yang berkejaran di halaman.

 

 

Bukti bahwa tokoh “Aku” menginginkan perhatian terdapat pada nomor …

 

  1. 5

  2. 4

  3. 3

  4. 2

Iklan

D. Zharva

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Kalimat (1) tidak menunjukkan tentang tokoh Aku. Kalimat (2) menunjukkan bahwa tokoh Aku sedang memandang tokoh lain. Kalimat (3) menunjukkan bahwa tokoh Aku sedang duduk dan memperhatikan tokoh lain. Kalimat (4) menunjukkan bahwa tokoh Aku ingin ditatap oleh mereka dengan menumpahkan gelas. Kalimat (5) menunjukkan bahwa tokoh Aku keluar dari ruangan. Kalimat (4) pada kutipan ini merupakan bukti bahwa tokoh Aku ingin mencari perhatian dari tokoh lain. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B. (Soal UN Bahasa Indonesia 2014)

Kalimat (1) tidak menunjukkan tentang tokoh Aku. Kalimat (2) menunjukkan bahwa tokoh Aku sedang memandang tokoh lain. Kalimat (3) menunjukkan bahwa tokoh Aku sedang duduk dan memperhatikan tokoh lain. Kalimat (4) menunjukkan bahwa tokoh Aku ingin ditatap oleh mereka dengan menumpahkan gelas. Kalimat (5) menunjukkan bahwa tokoh Aku keluar dari ruangan. Kalimat (4) pada kutipan ini merupakan bukti bahwa tokoh Aku ingin mencari perhatian dari tokoh lain. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

 

(Soal UN Bahasa Indonesia 2014)
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah kutipan cerpen berikut! Mak Yem meneleponku malam ini, “Tadi siang, Ayah kena serangan jantung lagi, sekarang dirawat di rumah sakit. Nana, sebaiknya kau pulang, tengok ayahmu.” ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia