Iklan

Pertanyaan

Bacalah kutipan berikut! Buku yang berjudul “Jangan Jadi Bebek” ini ditulis oleh O.Solihin. Dalam buku tersebut, Solihin menganalogikan manusia dengan bebek. Bebek adalah binatang yang berjalan dengan berbaris rapi, sering diidentikkan dengan budaya antre. Di sisi lain, bebek yang selalu mengikuti tuannya pergi bisa juga diidentifikasikan dengan orang yang tidak mempunyai pendirian. Biasanya ia hanya menurut dan ikut-ikutan. Kondisi ini mirip dengan remaja sekarang yang hanya meniru kebudayaan dan gaya hidup orang Barat, tanpa memedulikan apakah hal tersebut menyelamatkan atau malah menjerumuskan mereka. Pernyataan yang sesuai dengan isi teks tersebut adalah ….

Bacalah kutipan berikut!

Buku yang berjudul “Jangan Jadi Bebek” ini ditulis oleh O.Solihin. Dalam buku tersebut, Solihin menganalogikan manusia dengan bebek. Bebek adalah binatang yang berjalan dengan berbaris rapi, sering diidentikkan dengan budaya antre. Di sisi lain, bebek yang selalu mengikuti tuannya pergi bisa juga diidentifikasikan dengan orang yang tidak mempunyai pendirian. Biasanya ia hanya menurut dan ikut-ikutan. Kondisi ini mirip dengan remaja sekarang yang hanya meniru kebudayaan dan gaya hidup orang Barat, tanpa memedulikan apakah hal tersebut menyelamatkan atau malah menjerumuskan mereka.

Pernyataan yang sesuai dengan isi teks tersebut adalah ….

  1. Buku yang  berjudul “Jangan Jadi Bebek” ini ditulis oleh Soleh Solihun

  2. Dalam buku tersebut Solihin menganalogikan manusia dengan ayam

  3. Bebek adalah binatang yang sering semrawut saat berjalan berkelompok

  4. Remaja sekarang hanya meniru kebudayaan dan gaya hidup orang Barat

  5. Bebek sering diidentikkan dengan budaya diplomasi dan kompromi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

42

:

29

Klaim

Iklan

U. Yuliani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gunadarma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

Bebek” ini ditulis oleh O.Solihin, bukannya Soleh Solihun. Opsi B keliru karena dalam buku tersebut Solihin menganalogikan manusia dengan bebek, bukannya ayam. Opsi C kurang sesuai karena bebek adalah binatangyang sering berjalan berbaris dengan rapi. Opsi E kurang tepat karena bebek sering diidentikkan dengan budaya antre.

Bebek” ini ditulis oleh O.Solihin, bukannya Soleh Solihun. Opsi B keliru karena dalam buku tersebut Solihin menganalogikan manusia dengan bebek, bukannya ayam. Opsi C kurang sesuai karena bebek adalah binatang yang sering berjalan berbaris dengan rapi. Opsi E kurang tepat karena bebek sering diidentikkan dengan budaya antre.

Pembahasan

Berdasarkan informasi yang terdapat di dalam kutipan teks, pernyataan yang sesuai dengan isi kutipan tersebut ialah D. Opsi lainnya salah. Opsi A salah karena buku yangberjudul “Jangan Jadi Bebek” ini ditulis oleh O.Solihin, bukannya Soleh Solihun. Opsi B keliru karena dalam buku tersebut Solihin menganalogikan manusia dengan bebek, bukannya ayam. Opsi C kurang sesuai karena bebek adalah binatangyang sering berjalan berbaris dengan rapi. Opsi E kurang tepat karena bebek sering diidentikkan dengan budaya antre.

Berdasarkan informasi yang terdapat di dalam kutipan teks, pernyataan yang sesuai dengan isi kutipan tersebut ialah D. Opsi lainnya salah. Opsi A salah karena buku yang berjudul “Jangan Jadi Bebek” ini ditulis oleh O.Solihin, bukannya Soleh Solihun. Opsi B keliru karena dalam buku tersebut Solihin menganalogikan manusia dengan bebek, bukannya ayam. Opsi C kurang sesuai karena bebek adalah binatang yang sering berjalan berbaris dengan rapi. Opsi E kurang tepat karena bebek sering diidentikkan dengan budaya antre.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah teks berikut! (1) Buku berjudul Tidur Berbantal Koran merupakan autobiografi pengarangnya, yaitu N. Mursidi. Semua pengalaman N. Mursidi mulai menjadi penjaja koran hingga sampai menjadi pe...

1

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia