Iklan

Pertanyaan

Auguste Comte mengemukakan teori perkembangan manusia dalam tiga tahap, salah satunya tahap positivis. Di bawah ini yang merupakan contoh perkembangan masyarakat pada tahap positivis ditunjukkan oleh pilihan ....

Auguste Comte mengemukakan teori perkembangan manusia dalam tiga tahap, salah satunya tahap positivis. Di bawah ini yang merupakan contoh perkembangan masyarakat pada tahap positivis ditunjukkan oleh pilihan .... undefined 

  1. gejala alam seperti Tsunami sebagai tindakan yang dihasilkan oleh Dewa Laut.

  2. ahli geologi menjelaskan sebab terjadinya likuefaksi setetah gempa di Palu.

  3. orang sakit dibawa ke dukun karena dianggap diganggu makhluk halus.

  4. manusia dianggap masih mempercayai benda-benda, pohon, maupun binatang.

  5. masyarakat memaknai bencana alam sebagai hukuman alam.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

13

:

02

:

55

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

perkembangan pemikiran pada tahap positivis ditandai oleh perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Artinya, pada tahap ini, manusia telah mendasari segala hal dengan ilmu pengetahuan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

perkembangan pemikiran pada tahap positivis ditandai oleh perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Artinya, pada tahap ini, manusia telah mendasari segala hal dengan ilmu pengetahuan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.undefined  

Pembahasan

Pada tahap positivis, manusia telah mampu melihat gejala alam, misalnya seperti gempa bumi sebagai bentuk bencana alam yang dapat disebabkan karena adanya proses likuefaksi. Dengan demikian, perkembangan pemikiran pada tahap positivis ditandai oleh perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Artinya, pada tahap ini, manusia telah mendasari segala hal dengan ilmu pengetahuan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Pada tahap positivis, manusia telah mampu melihat gejala alam, misalnya seperti gempa bumi sebagai bentuk bencana alam yang dapat disebabkan karena adanya proses likuefaksi. Dengan demikian, perkembangan pemikiran pada tahap positivis ditandai oleh perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Artinya, pada tahap ini, manusia telah mendasari segala hal dengan ilmu pengetahuan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.undefined  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Perubahan sosial mengarahkan perkembangan masyarakat dari tahap masyarakat yang sederhana ke masyarakat modern yang kompleks. Misalnya, terdapat perubahan dari bentuk masyarakat tradisional yang masih...

7

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia