Iklan

Iklan

Pertanyaan

Asas yang digunakan dalam sistem perekonomian Indonesia adalah ....

Asas yang digunakan dalam sistem perekonomian Indonesia adalah .... space 

  1. keadilan space 

  2. kemakmuran space 

  3. kekeluargaan space 

  4. kesejahteraan space 

Iklan

W. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah poin C.

jawaban yang tepat adalah poin C. space 

Iklan

Pembahasan

Berdasarkan Undang-Undang Dasar 1945 pasal 33 ayat 1 menyebutkan bahwa perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasar atas asas kekeluargaan. Salah satu bentuk kerjasama dalam bidang ekonomi yang di harapkan dalam pasal tersebut adalah koperasi. Selanjutnya Pasal 33 ayat (4) UUD 1945 menyatakan bahwa perekonomian nasional diselenggarakan berdasar atas demokrasi ekonomi dengan prinsip kebersamaan, efisiensi berkeadilan, berkelanjutan, berwawasan lingkungan, kemandirian, serta dengan menjaga keseimbangan kemajuan dan kesatuan ekonomi nasional. Jadi, jawaban yang tepat adalah poin C.

Berdasarkan Undang-Undang Dasar 1945 pasal 33 ayat 1 menyebutkan bahwa perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasar atas asas kekeluargaan. Salah satu bentuk kerjasama dalam bidang ekonomi yang di harapkan dalam pasal tersebut adalah koperasi.

Selanjutnya Pasal 33 ayat (4) UUD 1945 menyatakan bahwa perekonomian nasional diselenggarakan berdasar atas demokrasi ekonomi dengan prinsip kebersamaan, efisiensi berkeadilan, berkelanjutan, berwawasan lingkungan, kemandirian, serta dengan menjaga keseimbangan kemajuan dan kesatuan ekonomi nasional.

Jadi, jawaban yang tepat adalah poin C. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini merupakan nilai-nilai perekonomian Indonesia yang terkandung pada pasal 33 UUD tahun 1945 adalah ....

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia