Iklan

Iklan

Pertanyaan

Asas perjuangan PNI adalah .....

Asas perjuangan PNI adalah .....

Iklan

F. Freelancer6

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Partai Nasional Indonesia (PNI) didirikan oleh Ir. Soekarno pada tanggal 4 Juli 1927 di Bandung. Sebagai dampak dari gagalnya pemberontakan yang dilakukan oleh PKI, maka para pemimpin PNI sangat berhati-hati dalam melangkah dan bersikap, demi keamanan organisasi yang baru berdiri ini. Partai Nasional Indonesia didirikan dengan asas selfhelp, nonkooperatif, dan marhaenisme. Dengan demikian, asas perjuangan PNI adalah selfhelp, nonkooperatif, dan marhaenisme.

Partai Nasional Indonesia (PNI) didirikan oleh Ir. Soekarno pada tanggal 4 Juli 1927 di Bandung. Sebagai dampak dari gagalnya pemberontakan yang dilakukan oleh PKI, maka para pemimpin PNI sangat berhati-hati dalam melangkah dan bersikap, demi keamanan organisasi yang baru berdiri ini. Partai Nasional Indonesia didirikan dengan asas selfhelp, nonkooperatif, dan marhaenisme. 

Dengan demikian, asas perjuangan PNI adalah selfhelp, nonkooperatif, dan marhaenisme.
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

85

Azizah

Pembahasan terpotong

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

PNI melakukan usaha dalam bidang politik, ekonomi, dan sosial untuk merealisasikan tujuan, yaitu Indonesia Merdeka. Usaha dalam bidang ekonomi dilakukan dengan cara ….

14

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia