Iklan

Pertanyaan

Arus listrik yang mengalir pada rangkaian yang terpasang lampu dengan tegangan 220 V dan 40 W yang dihubungkan dengan hambatan listrik 800 Ω dan dipasang pada tegangan listrik 110 V adalah...

Arus listrik yang mengalir pada rangkaian yang terpasang lampu dengan tegangan 220 V dan 40 W yang dihubungkan dengan hambatan listrik  dan dipasang pada tegangan listrik 110 V adalah...

  1. 75 mAspace 

  2. 100 mAspace 

  3. 112 mAspace 

  4. 120 mAspace 

  5. 150 mAspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

42

:

49

Iklan

R. Anjasmara

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Riau

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C.

Pembahasan

Diketahui: Ditanyakan: Arus listrik yang mengalir pada rangkaian? Penyelesaian: Daya listrik sebanding dengan besarnya kuadrat tegangan yang terpasang, sesuai persamaan Daya yang digunakan lampu adalah: Arus listrik yang mengalir pada rangkaian berhubungan dengan daya yang digunakandan tegangan yang terpasang sesuai persamaan: Sehingga; Dengan demikian, arus yang mengalir pada rangkiaan adalah 112 mA. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C.

Diketahui:

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell V subscript l a m p u end subscript end cell equals cell 220 space straight V end cell row cell P subscript l a m p u end subscript end cell equals cell 40 space straight W end cell row R equals cell 800 space straight capital omega end cell row V equals cell 110 space straight V end cell end table 

Ditanyakan:

Arus listrik yang mengalir pada rangkaian?

Penyelesaian:

Daya listrik sebanding dengan besarnya kuadrat tegangan yang terpasang, sesuai persamaan

P equals V squared over R 

Daya yang digunakan lampu adalah:

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row P equals cell open parentheses V over V subscript l a m p u end subscript close parentheses squared cross times P subscript l a m p u end subscript end cell row blank equals cell open parentheses 110 over 220 close parentheses squared cross times 40 end cell row blank equals cell open parentheses 1 half close parentheses squared cross times 40 end cell row blank equals cell open parentheses 1 fourth close parentheses cross times 40 end cell row blank equals cell 10 space straight W end cell end table 

Arus listrik yang mengalir pada rangkaian berhubungan dengan daya yang digunakan dan tegangan yang terpasang sesuai persamaan:

P equals i squared R 

Sehingga;

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row i equals cell square root of P over R end root end cell row blank equals cell square root of 10 over 800 end root end cell row blank equals cell square root of 0 comma 0125 end root end cell row blank equals cell 0 comma 112 space straight A end cell row blank equals cell 0 comma 112 cross times 10 cubed space mA end cell row blank equals cell 112 space mA end cell end table 

Dengan demikian, arus yang mengalir pada rangkiaan adalah 112 mA.

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

17

Rizar Radhiya Aqsa

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Ini yang aku cari! Makasih ❤️ Bantu banget

Liguori Andri97

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!