Iklan

Iklan

Pertanyaan

Arthropoda dibagi menjadi 4 kelas. Tuliskan 4 kelas tersebut dan ciri pembedanya!

Arthropoda dibagi menjadi 4 kelas. Tuliskan 4 kelas tersebut dan ciri pembedanya! 

  1. ....undefined 

  2. ....undefined 

Iklan

D. Entry

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Arthropoda berasal dari bahasa Yunani yaitu Arthro yang artinya beruas atau bersegmen dan podos yang berarti kaki sehingga arthropoda memiliki arti hewan dengan kaki bersegmen. Ciri-ciri arthropoda yaitu tubuh beruas-ruas, simetri tubuh bilateral dan berongga sejati, memiliki eksoskeleton, bernapas dengan insang atau trakea, sistem peredaran darah terbuka, reproduksi secara seksual dan aseksual (partenogenesis), dan sistem ekskresi menggunakan tubulus malphigi. Arthropoda dibagi menjadi 4subfilum yaitu Crustacea, Chelicerata, Myriapoda, dan Hexapoda. Perbedaan antara 4 subfilum tersebut adalah : Faktor Pembeda Crustacea Chelicerata Myriapoda Hexapoda Tubuh Cephalo-thorax, abdomen Cephalo-thorax, abdomen Setiap ruas tubuh Di bagian thorax Kaki Hampir di seluruh ruas tubuh Di cephalothorax, abdomen anterior Setiap ruas tubuh Di bagian thorax Sayap Tidak ada Tidak ada Tidak ada Ada Respirasi Insang Paru-paru buku Trakea Trakea

Arthropoda berasal dari bahasa Yunani yaitu Arthro yang artinya beruas atau bersegmen dan podos yang berarti kaki sehingga arthropoda memiliki arti hewan dengan kaki bersegmen. Ciri-ciri arthropoda yaitu tubuh beruas-ruas, simetri tubuh bilateral dan berongga sejati, memiliki eksoskeleton, bernapas dengan insang atau trakea, sistem peredaran darah terbuka, reproduksi secara seksual dan aseksual (partenogenesis), dan sistem ekskresi menggunakan tubulus malphigi. Arthropoda dibagi menjadi 4 subfilum yaitu Crustacea, Chelicerata, Myriapoda, dan Hexapoda. Perbedaan antara 4 subfilum tersebut adalah :

Faktor Pembeda Crustacea Chelicerata Myriapoda Hexapoda
Tubuh Cephalo-thorax, abdomen Cephalo-thorax, abdomen Setiap ruas tubuh Di bagian thorax
Kaki Hampir di seluruh ruas tubuh Di cephalothorax, abdomen anterior Setiap ruas tubuh Di bagian thorax
Sayap Tidak ada Tidak ada Tidak ada Ada
Respirasi Insang Paru-paru buku Trakea Trakea

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Lakukan pengamatan ciri morfologi pada koleksi hewan Arthropoda.Lakukan klasifikasi dengan sistem artifisial, tentukan terlebih dahulu dasar pengelompokanmu.

161

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia