Iklan

Iklan

Pertanyaan

Arman yang dulunya berambut hitam itu tiba-tiba mengubah warna rambutnya menjadi pirang. Tindakan Arman tersebut dilakukan setelah sering melihat artis idolanya dinl televisi yang juga berambut pirang. Agen sosialisasi dari kasus tersebut adalah ....

Arman yang dulunya berambut hitam itu tiba-tiba mengubah warna rambutnya menjadi pirang. Tindakan Arman tersebut dilakukan setelah sering melihat artis idolanya dinl televisi yang juga berambut pirang. Agen sosialisasi dari kasus tersebut adalah ....

  1. keluarga besar 

  2. teman bermain 

  3. sekolah formal 

  4. lingkungan kerja

  5. media elektronik 

Iklan

M. Aulia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Media elektronik termasuk dalam agen Media Massa yang berperan berfungsi dalam memberikan wawasan global kepada masyarakat, serta nilai-nilai umum yang ada dalam setiap masyarakat seluruh dunia. Melalui agen ini individu bisa mendapatkan berbagai wawasan global serta pengetahuan di luar agen-agen yang lain. sehingga tindakan arman yang mengubah warna rambutnya menjadi pirang setelah melihat artis idolanya ditelevisi karena agen media elektronik. Adapun penjelasan lain dari pilihan jawaban yaitu: Agen keluarga berfungsi dalam memberikan nilai-nilai pokok kepada individu, melalui keluarga arah kepribadian anak sangat ditentukan. Teman bermain berfungsi dalam memberikan nilai-nilai sportifitas, solidaritas, empati, kejujuran. Sekolah formal memberikan manfaat kepada individu karena agen ini memberikan nilai-nilai baru yang tidak ia dapatkan dari keluarga dan teman bermain. Sekolah tidak hanya memberikan pengetahuan dan keterampilan yang mempengaruhi perkembangan intelektual anak, tetapi juga hal lain seperti kemandirian, tanggung jawab, dan tata tertib, keberanian, kekritisan, kepdulian dengan budaya, sikap empati dan mudah bergaul

Media elektronik termasuk dalam agen Media Massa yang berperan berfungsi dalam memberikan wawasan global kepada masyarakat, serta nilai-nilai umum yang ada dalam setiap masyarakat seluruh dunia. Melalui agen ini individu bisa mendapatkan berbagai wawasan global serta pengetahuan di luar agen-agen yang lain. sehingga tindakan arman yang mengubah warna rambutnya menjadi pirang setelah melihat artis idolanya ditelevisi karena agen media elektronik.
Adapun penjelasan lain dari pilihan jawaban yaitu:
  • Agen keluarga berfungsi dalam memberikan nilai-nilai pokok kepada individu, melalui keluarga arah kepribadian anak sangat ditentukan.
  • Teman bermain berfungsi dalam memberikan nilai-nilai sportifitas, solidaritas, empati, kejujuran.
  • Sekolah formal memberikan manfaat kepada individu karena agen ini memberikan nilai-nilai baru yang tidak ia dapatkan dari keluarga dan teman bermain. Sekolah tidak hanya memberikan pengetahuan dan keterampilan yang mempengaruhi perkembangan intelektual anak, tetapi juga hal lain seperti kemandirian, tanggung jawab, dan tata tertib, keberanian, kekritisan, kepdulian dengan budaya, sikap empati dan mudah bergaul

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Arman yang dulunya berambut hitam itu tiba-tiba mengubah warna rambutnya menjadi pirang. Tindakan Arman tersebut dilakukan setelah sering melihat artis idolanya di televisi yang juga berambut pirang. ...

142

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia