Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apakah seorang laki-laki yang berprofesi sebagai tukang makeup dapat dikatakan sebagai bentuk penyimpangan? Jika ya termasuk ke dalam jenis apakah penyimpangan tersebut?

Apakah seorang laki-laki yang berprofesi sebagai tukang makeup dapat dikatakan sebagai bentuk penyimpangan? Jika ya termasuk ke dalam jenis apakah penyimpangan tersebut? 

  1. ...undefined 

  2. ...undefined 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

hal tersebut masuk kedalam penyimpangan . Bentuk penyimpangannya adalah penyimpangan positif.

hal tersebut masuk kedalam penyimpangan. Bentuk penyimpangannya adalah penyimpangan positif. undefined 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Seorang laki-laki yang berprofesi sebagai tukang makeup dipandang menyimpang karena yang biasa melakukan pekerjaan tersebut adalah seorang perempuan yang juga membutuhkan makeup tebal ketika bepergian. Akan tetapi, penyimpangan ini dapat dikategorikan sebagai penyimpangan yang bersifat positif karena pekerjaan seorang laki-laki tersebut justru memberikan manfaat untuk dirinya sendiri juga untuk masyarakat sekitar. Penyimpanganpositif merupakanpenyimpanganyang terarah pada nilai-nilai sosial yang didambakan, meskipun cara yang dilakukan menyimpang dari norma yang berlaku. Sehingga, hal tersebut masuk kedalam penyimpangan . Bentuk penyimpangannya adalah penyimpangan positif.

Seorang laki-laki yang berprofesi sebagai tukang makeup dipandang menyimpang karena yang biasa melakukan pekerjaan tersebut adalah seorang perempuan yang juga membutuhkan makeup tebal ketika bepergian. Akan tetapi, penyimpangan ini dapat dikategorikan sebagai penyimpangan yang bersifat positif karena pekerjaan seorang laki-laki tersebut justru memberikan manfaat untuk dirinya sendiri juga untuk masyarakat sekitar. 

Penyimpangan positif merupakan penyimpangan yang terarah pada nilai-nilai sosial yang didambakan, meskipun cara yang dilakukan menyimpang dari norma yang berlaku.

Sehingga, hal tersebut masuk kedalam penyimpangan. Bentuk penyimpangannya adalah penyimpangan positif. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Nano adalah seorang anak yang baik, sopan, dan patuh pada orang tua. Saat belajar di SMA, dia berteman dengan kelompok berandalan, dan mulai belajar merokok bahkan berkenalan dengan narkoba. Saat ini,...

98

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia