Iklan

Pertanyaan

Apakah kondisi geologis turut berperan dalam gejala vulkanisme di Indonesia?

Apakah kondisi geologis turut berperan dalam gejala vulkanisme di Indonesia?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

46

:

54

Klaim

Iklan

E. Rocky

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Iya, secara geologis Indonesia terletak di pertemuan tiga buah lempeng tektonik, yaitu lempeng indo-australia, lempeng Eurasia, dan lempeng pasifik. Aktivitas lempeng tektonik yang terdiri dari tabrakan dan penghancuran lempeng litosfer di bawah dan sekitar Samudera Pasifik, telah menciptakan serangkaian zona subduksi yang hampir terus menerus menciptakan gunung berapi dan gempa bumi terjadi. Sebagian besar aktivitas vulkanik terjadi di sepanjang zona subduksi , yang merupakan batas lempeng konvergen tempat dua lempeng tektonik bertemu. Pada zona subduksi ini, pelat yang lebih berat didorong ke bawah pelat lainnya yang lebih ringan. Ketika subduksi itu terjadi, pelelehan lempeng menghasilkan magma yang naik melalui lempeng di atasnya, meletus ke permukaan sebagai gunung berapi. Adapun gempa bumi terjadi saat dua lempeng saling bergesekan dan lempeng subduksi menekuk. Dari pemaparan tadi kita bisa mengetahui bahwa kondisi geologis turut berperan dalam gejala vulkanisme di Indonesia.

Iya, secara geologis Indonesia terletak di pertemuan tiga buah lempeng tektonik, yaitu lempeng indo-australia, lempeng Eurasia, dan lempeng pasifik. Aktivitas lempeng tektonik yang terdiri dari tabrakan dan penghancuran lempeng litosfer di bawah dan sekitar Samudera Pasifik, telah menciptakan serangkaian zona subduksi yang hampir terus menerus menciptakan gunung berapi dan gempa bumi terjadi. Sebagian besar aktivitas vulkanik terjadi di sepanjang zona subduksi, yang merupakan batas lempeng konvergen tempat dua lempeng tektonik bertemu. Pada zona subduksi ini, pelat yang lebih berat didorong ke bawah pelat lainnya yang lebih ringan. Ketika subduksi itu terjadi, pelelehan lempeng menghasilkan magma yang naik melalui lempeng di atasnya, meletus ke permukaan sebagai gunung berapi. Adapun gempa bumi terjadi saat dua lempeng saling bergesekan dan lempeng subduksi menekuk.

Dari pemaparan tadi kita bisa mengetahui bahwa kondisi geologis turut berperan dalam gejala vulkanisme di Indonesia.

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Loka Gandrung Kinasih

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Gerak tektonik yang banyak memberikan pengaruh besar terhadap kehidupan adalah...

1

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia