Iklan

Pertanyaan

Apabila produsen memprakirakan akan terjadi kenaikan harga beras bulan depan, maka pada saat ini produsen akan…

Apabila produsen memprakirakan akan terjadi kenaikan harga beras bulan depan, maka pada saat ini produsen akan…

  1. tidak mengubah stok penjualan

  2. menjual sampai habis stok yang ada

  3. mengurangi stok penjualan

  4. menambah stok penjualan

  5. menagih piutang usaha

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

19

:

36

Klaim

Iklan

P. Rahayu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Salah satu faktor yang mempengaruhi penawaran adalah prediksi produsen tentang kondisi pada masa mendatang. Sebagai contoh, jika produsen meramalkan akan terjadi kenaikan harga beras bulan depan, maka pada saat ini produsen akan mengurangi stok penjualannya dan menunggu hingga bulan depan untuk mengeksploitasi keuntungan yang mungkin akan diperoleh akibat naiknya harga.

Salah satu faktor yang mempengaruhi penawaran adalah prediksi produsen tentang kondisi pada masa mendatang. Sebagai contoh, jika produsen meramalkan akan terjadi kenaikan harga beras bulan depan, maka pada saat ini produsen akan mengurangi stok penjualannya dan menunggu hingga bulan depan untuk mengeksploitasi keuntungan yang mungkin akan diperoleh akibat naiknya harga.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan berikut! Meningkatnya jumlah produsen Pemerintah menaikkan tarif pajak penjualan Gagal panen yang dialami petani Meningkatnya pendapatan masyarakat Dari perny...

1

3.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia