Iklan

Pertanyaan

Apa yang dimaksud dengan diferensiasi pada jaringan meristem?

Apa yang dimaksud dengan diferensiasi pada jaringan meristem?space  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

14

:

04

Klaim

Iklan

I. Rohmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

diferensiasi pada jaringan meristem yaitu pematangan sel-sel meristem sehingga terbentuk beberapa lapisan jaringan dengan struktur yang berbeda dan spesifik.

diferensiasi pada jaringan meristem yaitu pematangan sel-sel meristem sehingga terbentuk beberapa lapisan jaringan dengan struktur yang berbeda dan spesifik. space  

Pembahasan

Kumpulan sel yang bekerja bersama-sama akan membentuk suatu jaringan. Berdasarkan proses perkembangannya, jaringan dapat dibedakan menjadi dua jenis, yaitu jaringan muda (meristem) dan jaringan dewasa. Jaringan meristem merupakan kumpulan sel yang selalu aktif membelah. Sel meristem membelah secara mitosis untuk menghasilkan sel baru bagi pertumbuhan dan perkembangan. Sel meristem memiliki dinding sel yang tipis dan sitoplasma yang besar. Jaringan meristem terdapat titik tumbuh seperti pada pucuk batang dan ujung akar. Jaringan meristem tersebut dinamakan meristem apikal yang mengakibatkan tumbuhan semakin tinggi. Selain itu meristem dapat berdiferensiasi yaitu jaringan yang telah membelah akan membentuk jaringan lain yang lebih spesifik. Misalnya kambium akan membelah membentuk xilem dan floem. Jika pembelahan kambium ke arah luar maka membentuk floem, sedangkan pembelahan kambium ke arah dalam akan membentuk xilem. Xilem dan floem berfungsi sebagai alat transportasi dalam tumbuhan. Jadi, diferensiasi pada jaringan meristem yaitu pematangan sel-sel meristem sehingga terbentuk beberapa lapisan jaringan dengan struktur yang berbeda dan spesifik.

Kumpulan sel yang bekerja bersama-sama akan membentuk suatu jaringan. Berdasarkan proses perkembangannya, jaringan  dapat dibedakan menjadi dua jenis, yaitu jaringan muda (meristem) dan jaringan dewasa. Jaringan meristem merupakan kumpulan sel yang selalu aktif membelah. Sel meristem membelah secara mitosis untuk menghasilkan sel baru bagi pertumbuhan dan perkembangan. Sel meristem memiliki dinding sel yang tipis dan sitoplasma yang besar. Jaringan meristem terdapat titik tumbuh seperti pada pucuk batang dan ujung akar. Jaringan meristem tersebut dinamakan meristem apikal yang mengakibatkan tumbuhan semakin tinggi. Selain itu meristem dapat berdiferensiasi yaitu jaringan yang telah membelah akan membentuk jaringan lain yang lebih spesifik. Misalnya kambium akan membelah membentuk xilem dan floem. Jika pembelahan kambium ke arah luar maka membentuk floem, sedangkan pembelahan kambium ke arah dalam akan membentuk xilem. Xilem dan floem berfungsi sebagai alat transportasi dalam tumbuhan.

Jadi, diferensiasi pada jaringan meristem yaitu pematangan sel-sel meristem sehingga terbentuk beberapa lapisan jaringan dengan struktur yang berbeda dan spesifik. space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

cemungut ya kakaa

Ini yang aku cari!

Revana Meisyla Putri Hidayat

Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ciri-ciri jaringan di bawah ini! Tersusun atas sel-sel yang aktif membelah Terdiri dari sel-sel yangtersusun longgar sehingga memiliki ruang antar sel Sel-sel penyusunnya sudah ...

14

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia